PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN

Globalisasi yang terjadi dalam beberapa tahun terakhir telah membawa dampak yang signifikan dalam perkembangan teknologi. Banyak negara yang saling bersaing untuk memperkuat kekuatan ekonominya dengan menggunakan teknologi canggih untuk memperbesar cakupan pasar mereka dan bisa mendapatkan lebih...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yusuf Prakoso, Rahadian
Format: Final Project
Language:Indonesia
Online Access:https://digilib.itb.ac.id/gdl/view/56474
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Institut Teknologi Bandung
Language: Indonesia
id id-itb.:56474
spelling id-itb.:564742021-06-22T14:21:50ZPERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN Yusuf Prakoso, Rahadian Indonesia Final Project Pemesinan, perencanaan proses, antarmuka, aplikasi web, waktu pemotongan. INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG https://digilib.itb.ac.id/gdl/view/56474 Globalisasi yang terjadi dalam beberapa tahun terakhir telah membawa dampak yang signifikan dalam perkembangan teknologi. Banyak negara yang saling bersaing untuk memperkuat kekuatan ekonominya dengan menggunakan teknologi canggih untuk memperbesar cakupan pasar mereka dan bisa mendapatkan lebih banyak keuntungan. Manufaktur memaikan peran yang besar dalam hal meningkatkan kekuatan ekonomi, juga dikenal sebagai elemen kunci dalam kekayaan negara. Oleh karena itu, suatu negara atau perusahaan yang memiliki dan menerapkan teknologi canggih dalam system manufakturnya memiliki peluang lebih besar untuk memenangkan persaingan. Sebuah Sistem Antarmuka Perencanaan Proses Pemesinan, dengan fitur yang dapat menyediakan secara otomatis jenis mesin perkakas, jenis alat potong, dan kondisi pemotongan, serta sistem yang dapat memperkirakan waktu pemotongan suatu proses pemesinan telah dibangung dengan harapan akan membantu untuk mencapai tujuan tersebut. Proses perancangan diawali dengan membuat kebutuhan dan tujuan dari program ini. Kemudian dilakukan studi literatur mengenai perencaan proses, proses pemesinan, mesin perkakas, pahat pemotong dan parameter pemotongan. Kemudian dilanjutkan dengan pengumpulan data jenis proses pemesinan, jenis peralatan mesin, jenis alat potong, jenis bahan benda kerja dan kondisi pemotongan. Setelah semua data terkumpul, dilanjutkan dengan pembuatan antarmuka untuk perencanaan proses pemesinan menggunakan metode aplikasi web, dengan bantuan kerangka kerja Django. Antarmuka pengguna yang dirancang telah berhasil mencapai tujuan yang sudah ditentukan. Sistem mampu menyediakan fitur yang dapat secara otomatis memilih jenis mesin, alat potong, dan kondisi pemotongan, serta menghitung waktu potong. Kata Kunci: Pemesinan, perencanaan proses, antarmuka, aplikasi web, waktu pemotongan. text
institution Institut Teknologi Bandung
building Institut Teknologi Bandung Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Institut Teknologi Bandung
collection Digital ITB
language Indonesia
description Globalisasi yang terjadi dalam beberapa tahun terakhir telah membawa dampak yang signifikan dalam perkembangan teknologi. Banyak negara yang saling bersaing untuk memperkuat kekuatan ekonominya dengan menggunakan teknologi canggih untuk memperbesar cakupan pasar mereka dan bisa mendapatkan lebih banyak keuntungan. Manufaktur memaikan peran yang besar dalam hal meningkatkan kekuatan ekonomi, juga dikenal sebagai elemen kunci dalam kekayaan negara. Oleh karena itu, suatu negara atau perusahaan yang memiliki dan menerapkan teknologi canggih dalam system manufakturnya memiliki peluang lebih besar untuk memenangkan persaingan. Sebuah Sistem Antarmuka Perencanaan Proses Pemesinan, dengan fitur yang dapat menyediakan secara otomatis jenis mesin perkakas, jenis alat potong, dan kondisi pemotongan, serta sistem yang dapat memperkirakan waktu pemotongan suatu proses pemesinan telah dibangung dengan harapan akan membantu untuk mencapai tujuan tersebut. Proses perancangan diawali dengan membuat kebutuhan dan tujuan dari program ini. Kemudian dilakukan studi literatur mengenai perencaan proses, proses pemesinan, mesin perkakas, pahat pemotong dan parameter pemotongan. Kemudian dilanjutkan dengan pengumpulan data jenis proses pemesinan, jenis peralatan mesin, jenis alat potong, jenis bahan benda kerja dan kondisi pemotongan. Setelah semua data terkumpul, dilanjutkan dengan pembuatan antarmuka untuk perencanaan proses pemesinan menggunakan metode aplikasi web, dengan bantuan kerangka kerja Django. Antarmuka pengguna yang dirancang telah berhasil mencapai tujuan yang sudah ditentukan. Sistem mampu menyediakan fitur yang dapat secara otomatis memilih jenis mesin, alat potong, dan kondisi pemotongan, serta menghitung waktu potong. Kata Kunci: Pemesinan, perencanaan proses, antarmuka, aplikasi web, waktu pemotongan.
format Final Project
author Yusuf Prakoso, Rahadian
spellingShingle Yusuf Prakoso, Rahadian
PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN
author_facet Yusuf Prakoso, Rahadian
author_sort Yusuf Prakoso, Rahadian
title PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN
title_short PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN
title_full PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN
title_fullStr PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN
title_full_unstemmed PERANCANGAN DESAIN USER INTERFACE (UI) UNTUK PERENCANAAN PROSES PEMESINAN
title_sort perancangan desain user interface (ui) untuk perencanaan proses pemesinan
url https://digilib.itb.ac.id/gdl/view/56474
_version_ 1822002375849672704