Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas

Penelitian ini membahas tentang pengaruh femvertising atau iklan yang menitikberatkan pada pemberdayaan perempuan, terhadap sikap dan niat berperilaku yang dimoderasi oleh religiusitas. Femvertising ini merupakan sebuah bentuk periklanan yang menentang iklan-iklan yang menggunakan perempuan sebagai...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Bunga Permata Samodra, -
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/100626/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/2/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/4/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/5/5.%20BAB%202%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/6/6.%20BAB%203%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/7/7.%20BAB%204%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/8/8.%20BAB%205%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/10/10.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/11/11.%20PERMOHONAN%20EMBARGO.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
id id-langga.100626
record_format dspace
spelling id-langga.1006262020-11-06T05:02:32Z http://repository.unair.ac.id/100626/ Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas Bunga Permata Samodra, - HF5801-6182 Advertising Penelitian ini membahas tentang pengaruh femvertising atau iklan yang menitikberatkan pada pemberdayaan perempuan, terhadap sikap dan niat berperilaku yang dimoderasi oleh religiusitas. Femvertising ini merupakan sebuah bentuk periklanan yang menentang iklan-iklan yang menggunakan perempuan sebagai pemanis atau bahan pemuas nafsu semata. Sudah ada sebagian orang yang tanggap dan menyadari pentingnya perempuan tidak digambarkan dalam stereotipe yang berbahaya bagi perempuan itu sendiri, sehingga beralih menggunakan femvertising sebagai opsi periklanan. Religiusitas yang dimasukkan sebagai variabel moderasi mengacu pada religiusitas Islam, melihat banyaknya jumlah penduduk muslim di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Metode pengumpulan data yang dipakai adalah kuesioner yang menggunakan skala Likert berskala lima, disebarkan secara daring (online). Jumlah responden sebanyak 190 mahasiswi muslim yang pernah membeli produk Wardah dan menyaksikan iklan Wardah bertema femvertising dalam kurun waktu 1 tahun terakhir, yang didapat dari total 221 jumlah responden keseluruhan. Analisis data dilakukan dengan menggunakan software pengolah data WarpPLS 5.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa femvertising tidak berpengaruh terhadap sikap dan niat berperilaku yang dimoderasi oleh religiusitas. Hal ini bisa disebabkan karena persepsi dan praktek religiusitas dapat berbeda antar Muslim, tergantung budaya masing-masing. Bisa disebabkan pula oleh konsumen yang tidak bergantung pada religiusitas sebagai dasar pengambilan keputusan terkait dengan konsumsi. 2020 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/100626/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/2/2.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/4/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/5/5.%20BAB%202%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/6/6.%20BAB%203%20METODE%20PENELITIAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/7/7.%20BAB%204%20PEMBAHASAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/8/8.%20BAB%205%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/10/10.%20LAMPIRAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/100626/11/11.%20PERMOHONAN%20EMBARGO.pdf Bunga Permata Samodra, - (2020) Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Universitas Airlangga Library
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
topic HF5801-6182 Advertising
spellingShingle HF5801-6182 Advertising
Bunga Permata Samodra, -
Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas
description Penelitian ini membahas tentang pengaruh femvertising atau iklan yang menitikberatkan pada pemberdayaan perempuan, terhadap sikap dan niat berperilaku yang dimoderasi oleh religiusitas. Femvertising ini merupakan sebuah bentuk periklanan yang menentang iklan-iklan yang menggunakan perempuan sebagai pemanis atau bahan pemuas nafsu semata. Sudah ada sebagian orang yang tanggap dan menyadari pentingnya perempuan tidak digambarkan dalam stereotipe yang berbahaya bagi perempuan itu sendiri, sehingga beralih menggunakan femvertising sebagai opsi periklanan. Religiusitas yang dimasukkan sebagai variabel moderasi mengacu pada religiusitas Islam, melihat banyaknya jumlah penduduk muslim di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Metode pengumpulan data yang dipakai adalah kuesioner yang menggunakan skala Likert berskala lima, disebarkan secara daring (online). Jumlah responden sebanyak 190 mahasiswi muslim yang pernah membeli produk Wardah dan menyaksikan iklan Wardah bertema femvertising dalam kurun waktu 1 tahun terakhir, yang didapat dari total 221 jumlah responden keseluruhan. Analisis data dilakukan dengan menggunakan software pengolah data WarpPLS 5.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa femvertising tidak berpengaruh terhadap sikap dan niat berperilaku yang dimoderasi oleh religiusitas. Hal ini bisa disebabkan karena persepsi dan praktek religiusitas dapat berbeda antar Muslim, tergantung budaya masing-masing. Bisa disebabkan pula oleh konsumen yang tidak bergantung pada religiusitas sebagai dasar pengambilan keputusan terkait dengan konsumsi.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Bunga Permata Samodra, -
author_facet Bunga Permata Samodra, -
author_sort Bunga Permata Samodra, -
title Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas
title_short Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas
title_full Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas
title_fullStr Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas
title_full_unstemmed Pengaruh Femvertising Terhadap Sikap Dan Niat Berperilaku Yang Dimoderasi Oleh Religiusitas
title_sort pengaruh femvertising terhadap sikap dan niat berperilaku yang dimoderasi oleh religiusitas
publishDate 2020
url http://repository.unair.ac.id/100626/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/2/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/4/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/5/5.%20BAB%202%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/6/6.%20BAB%203%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/7/7.%20BAB%204%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/8/8.%20BAB%205%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/10/10.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/11/11.%20PERMOHONAN%20EMBARGO.pdf
http://repository.unair.ac.id/100626/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1683497787454390272