Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik

Penelitian ini menjelaskan mengenai Kekuasaan Elite Lokal dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik. Dimana latar belakang permasalahannya adalah keberhasilan dari gebrakan BUMDes dalam menghasilkan produk – produk unggulan asl...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Erwin Syahputra, -
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/105071/1/1.%20COVER.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/3/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/2/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/5/5.%20BAB%20II%20GAMBARAN%20UMUM.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/6/6.%20BAB%20III%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/7/7.%20BAB%20IV%20PENUTUP.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/8/8.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/9/Fis.P.24-21-Embargo%20Publikasi%20Ilmiah%20-%20Erwin%20Syahputra.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/10/Fis.P.24-21-Kesediaan%20Publikasi%20Karya%20Ilmiah%20-%20Erwin%20Syahputra.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
id id-langga.105071
record_format dspace
spelling id-langga.1050712021-03-24T02:51:19Z http://repository.unair.ac.id/105071/ Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik Erwin Syahputra, - HN1-995 Social history and conditions. Social problems. Social reform J Political Science Penelitian ini menjelaskan mengenai Kekuasaan Elite Lokal dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik. Dimana latar belakang permasalahannya adalah keberhasilan dari gebrakan BUMDes dalam menghasilkan produk – produk unggulan asli desa dengan memanfaatkan segala peluang yang ada dan implikasinya terhadap ekonomi politik desa. Fokus penelitian ini adalah kekuasaan kelompok elite lokal yang memiliki kekuatan dalam mewujudkan kepentingan dengan cara mempengaruhi pengambilan serta pelaksanaan keputusan dalam pengelolaan kegiatan unit usaha BUMDes. Dalam penelitian ini posisi elite sangat strategis dalam penentuan arah kebijakan. Teori elite Suzanne Keller digunakan untuk menjawab problem dimana terdapat elite penguasa dan elite strategis dalam lingkup desa yang mengontrol pengelolaan BUMDes, elite penguasa bertindak sebagai sosok dalam pembuatan kebijakan sementara elite strategis merupakan sosok yang mempengaruhi elite penguasa dalam pengambilan keputusan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara mendalam, dan dukungan data sekunder. Hasil dari penelitian ini menunjukkan komposisi elite lokal desa yaitu Kepala Desa dan Ketua BPD sebagai elite penguasa, kemudian elite strategis diduduki oleh Ketua BUMDes, Pengusaha lokal, Kyai, dan Ketua Paguyuban Nelayan. Mereka berhasil menduduki posisi elite karena masing – masing memiliki basis sosial ekonomi yang menopanganya. Kepentingan dari elite lokal yaitu dalam upaya penguatan BUMDes agar dapat melaksanakan undang – undang yang mewajibkan dibentuknya BUMDes dengan memanfaatkan bantuan dari PT. PGN Saka sebagai modal terbesar, kemudian juga bekerjasama dengan Pengusaha lokal sehingga memunculkan unit – unit usaha yang berjalan akibat modal tersebut. Dalam berjalannya upaya penguatan BUMDes juga terdapat kepentingan – kepentingan dari para elite yaitu kepentingan individu maupun kelompok tertentu sehingga upaya penguatan ekonomi memberikan dampak kesejahteraan yang tidak merata kepada masyarakat yang tidak memiliki akses atau yang dekat dengan kekuasaan. Pengelolaan BUMDes hanya memperhatikan kesejahteraan elite penguasa, elite strategis, dan kelompok masyarakat yang dekat dengan kekuasaan. Hadirnya BUMDes yang seharusnya mengemban misi untuk mengentaskan kemiskinan masyarakat desa, ternyata hanya menguntungkan orang – orang yang memegang kekuasaan bahkan merugikan lapisan hierarki paling bawah, yaitu kelompok masyarakat yang mayoritas tidak memiliki kekuasaan. 2020 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/105071/1/1.%20COVER.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/3/2.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/2/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/5/5.%20BAB%20II%20GAMBARAN%20UMUM.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/6/6.%20BAB%20III%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/7/7.%20BAB%20IV%20PENUTUP.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/8/8.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/9/Fis.P.24-21-Embargo%20Publikasi%20Ilmiah%20-%20Erwin%20Syahputra.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105071/10/Fis.P.24-21-Kesediaan%20Publikasi%20Karya%20Ilmiah%20-%20Erwin%20Syahputra.pdf Erwin Syahputra, - (2020) Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Universitas Airlangga Library
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
topic HN1-995 Social history and conditions. Social problems. Social reform
J Political Science
spellingShingle HN1-995 Social history and conditions. Social problems. Social reform
J Political Science
Erwin Syahputra, -
Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik
description Penelitian ini menjelaskan mengenai Kekuasaan Elite Lokal dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik. Dimana latar belakang permasalahannya adalah keberhasilan dari gebrakan BUMDes dalam menghasilkan produk – produk unggulan asli desa dengan memanfaatkan segala peluang yang ada dan implikasinya terhadap ekonomi politik desa. Fokus penelitian ini adalah kekuasaan kelompok elite lokal yang memiliki kekuatan dalam mewujudkan kepentingan dengan cara mempengaruhi pengambilan serta pelaksanaan keputusan dalam pengelolaan kegiatan unit usaha BUMDes. Dalam penelitian ini posisi elite sangat strategis dalam penentuan arah kebijakan. Teori elite Suzanne Keller digunakan untuk menjawab problem dimana terdapat elite penguasa dan elite strategis dalam lingkup desa yang mengontrol pengelolaan BUMDes, elite penguasa bertindak sebagai sosok dalam pembuatan kebijakan sementara elite strategis merupakan sosok yang mempengaruhi elite penguasa dalam pengambilan keputusan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara mendalam, dan dukungan data sekunder. Hasil dari penelitian ini menunjukkan komposisi elite lokal desa yaitu Kepala Desa dan Ketua BPD sebagai elite penguasa, kemudian elite strategis diduduki oleh Ketua BUMDes, Pengusaha lokal, Kyai, dan Ketua Paguyuban Nelayan. Mereka berhasil menduduki posisi elite karena masing – masing memiliki basis sosial ekonomi yang menopanganya. Kepentingan dari elite lokal yaitu dalam upaya penguatan BUMDes agar dapat melaksanakan undang – undang yang mewajibkan dibentuknya BUMDes dengan memanfaatkan bantuan dari PT. PGN Saka sebagai modal terbesar, kemudian juga bekerjasama dengan Pengusaha lokal sehingga memunculkan unit – unit usaha yang berjalan akibat modal tersebut. Dalam berjalannya upaya penguatan BUMDes juga terdapat kepentingan – kepentingan dari para elite yaitu kepentingan individu maupun kelompok tertentu sehingga upaya penguatan ekonomi memberikan dampak kesejahteraan yang tidak merata kepada masyarakat yang tidak memiliki akses atau yang dekat dengan kekuasaan. Pengelolaan BUMDes hanya memperhatikan kesejahteraan elite penguasa, elite strategis, dan kelompok masyarakat yang dekat dengan kekuasaan. Hadirnya BUMDes yang seharusnya mengemban misi untuk mengentaskan kemiskinan masyarakat desa, ternyata hanya menguntungkan orang – orang yang memegang kekuasaan bahkan merugikan lapisan hierarki paling bawah, yaitu kelompok masyarakat yang mayoritas tidak memiliki kekuasaan.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Erwin Syahputra, -
author_facet Erwin Syahputra, -
author_sort Erwin Syahputra, -
title Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik
title_short Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik
title_full Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik
title_fullStr Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik
title_full_unstemmed Kekuasaan Elite Lokal Dalam Upaya Penguatan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Pangkahkulon Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik
title_sort kekuasaan elite lokal dalam upaya penguatan badan usaha milik desa di desa pangkahkulon kecamatan ujungpangkah kabupaten gresik
publishDate 2020
url http://repository.unair.ac.id/105071/1/1.%20COVER.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/3/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/2/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/5/5.%20BAB%20II%20GAMBARAN%20UMUM.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/6/6.%20BAB%20III%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/7/7.%20BAB%20IV%20PENUTUP.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/8/8.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/9/Fis.P.24-21-Embargo%20Publikasi%20Ilmiah%20-%20Erwin%20Syahputra.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/10/Fis.P.24-21-Kesediaan%20Publikasi%20Karya%20Ilmiah%20-%20Erwin%20Syahputra.pdf
http://repository.unair.ac.id/105071/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1695733883081850880