Body Image pada Cheerleader
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui body image yang terbentuk pada cheerleader serta faktor apa saja yang dapat mempengaruhinya. Body image diartikan sebagai pengalaman psikologis terhadap penampilan fisik yang meliputi salah satu bagian tubuh, self-perceptions dan self-attitudes term...
Saved in:
id |
id-langga.105963 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1059632021-04-22T06:13:04Z http://repository.unair.ac.id/105963/ Body Image pada Cheerleader Nadya Adinda Putri BF1-1999 Psychology, Parapsychology, Occult Sciences. BF636-637 Applied Psychology Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui body image yang terbentuk pada cheerleader serta faktor apa saja yang dapat mempengaruhinya. Body image diartikan sebagai pengalaman psikologis terhadap penampilan fisik yang meliputi salah satu bagian tubuh, self-perceptions dan self-attitudes termasuk pemikiran, keyakinan, perasaan dan perilaku (Cash, 2003). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus instrinsik. Penelitian dilakukan pada empat cheerleader wanita dan dua cheerleader pria di Indonesia Cheerleading Commutiny (ICC) Heroes Surabaya dengan posisi dalam tim yang berbeda-beda. Penggalian data dilakukan dengan teknik wawancara. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis tematik. Hasil penelitian menunjukan bahwa body image cheerleader yang terbentuk cenderung positif meskipun masih ada yang ingin diubah untuk mencapai target tubuh yang diinginkan. Faktor yang mempengaruhi body image cheerleader berasal dari lingkungan cheerleading yaitu posisi, tuntutan teman satu tim, tuntutan pelatih, dan kostum. Adanya lingkungan sosial berupa keluarga dan teman diluar cheerleading serta evaluasi diri dan pengalaman pribadi juga memperngaruhi body image pada cheerleader 2014 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/105963/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/2/2.%20DAFTAR%20ISI%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/3/3.%20ABSTRAK%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/5/5.%20BAB%20II%20PERSPEKTIF%20TEORITIS%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/6/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/105963/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA%20.pdf Nadya Adinda Putri (2014) Body Image pada Cheerleader. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian |
topic |
BF1-1999 Psychology, Parapsychology, Occult Sciences. BF636-637 Applied Psychology |
spellingShingle |
BF1-1999 Psychology, Parapsychology, Occult Sciences. BF636-637 Applied Psychology Nadya Adinda Putri Body Image pada Cheerleader |
description |
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui body image yang terbentuk pada cheerleader serta faktor apa saja yang dapat mempengaruhinya. Body image diartikan sebagai pengalaman psikologis terhadap penampilan fisik yang meliputi salah satu bagian tubuh, self-perceptions dan self-attitudes termasuk pemikiran, keyakinan, perasaan dan perilaku (Cash, 2003). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus instrinsik. Penelitian dilakukan pada empat cheerleader wanita dan dua cheerleader pria di Indonesia Cheerleading Commutiny (ICC) Heroes Surabaya dengan posisi dalam tim yang berbeda-beda. Penggalian data dilakukan dengan teknik wawancara. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis tematik.
Hasil penelitian menunjukan bahwa body image cheerleader yang terbentuk cenderung positif meskipun masih ada yang ingin diubah untuk mencapai target tubuh yang diinginkan. Faktor yang mempengaruhi body image cheerleader berasal dari lingkungan cheerleading yaitu posisi, tuntutan teman satu tim, tuntutan pelatih, dan kostum. Adanya lingkungan sosial berupa keluarga dan teman diluar cheerleading serta evaluasi diri dan pengalaman pribadi juga memperngaruhi body image pada cheerleader |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Nadya Adinda Putri |
author_facet |
Nadya Adinda Putri |
author_sort |
Nadya Adinda Putri |
title |
Body Image pada Cheerleader |
title_short |
Body Image pada Cheerleader |
title_full |
Body Image pada Cheerleader |
title_fullStr |
Body Image pada Cheerleader |
title_full_unstemmed |
Body Image pada Cheerleader |
title_sort |
body image pada cheerleader |
publishDate |
2014 |
url |
http://repository.unair.ac.id/105963/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/2/2.%20DAFTAR%20ISI%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/3/3.%20ABSTRAK%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/5/5.%20BAB%20II%20PERSPEKTIF%20TEORITIS%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/6/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA%20.pdf http://repository.unair.ac.id/105963/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1707053110943285248 |