Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)

Kadar hemoglobin (Hb) ibu hamil dipengaruhi oleh konsumsi sulfa ferrus (SF). Dalam kehamilan terjadi proses hemodelusi dimana volume darah meningkat tetapi tidak diikuti dengan peningkatan massa sel darah merah. Masalah dari penelitian ini adalah cakupan SF 3 yang tinggi (79,4%) namun kejadian anemi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Merry Aplonia Giri
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
English
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2011
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/106168/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/5/2.%20RINGKASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/11/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/3/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/7/5.%20BAB%202%20TINJAUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/2/6.%20BAB%203%20KERANGKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/4/7.%20BAB%204%20METODE.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/8/8.%20BAB%205%20HASIL.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/6/9.%20BAB%206%20SIMPULAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/9/11.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
English
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
id id-langga.106168
record_format dspace
spelling id-langga.1061682021-04-26T02:41:06Z http://repository.unair.ac.id/106168/ Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur) Merry Aplonia Giri RG Gynecology and obstetrics Kadar hemoglobin (Hb) ibu hamil dipengaruhi oleh konsumsi sulfa ferrus (SF). Dalam kehamilan terjadi proses hemodelusi dimana volume darah meningkat tetapi tidak diikuti dengan peningkatan massa sel darah merah. Masalah dari penelitian ini adalah cakupan SF 3 yang tinggi (79,4%) namun kejadian anemia sebesar 45%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan konsumsi SF terhadap kadar Hb . Metode penelitian ini adalah analitik berdesain cross sectional. Populasinya adalah ibu hamil usia kehamilan > 34 minggu yang memeriksakan ke Poliklinik KIAIKB Puskesmas Alak tanggal 7-30 Nopember 2010 berjumlah 35 orang. Sampel diambil dengan teknik simple random sampling. Besar sampel 32 responden. Variabel independen adalah konsumsi SF, variabel dependen adalah kadar Hb. Instrument yang digunakan kuesioner dan lembar pengumpul data dan rekam medik. Analisis data menggunakan uji Man-Whitney. Hasil penelitian menunjukkan dari 32 responden sebagian besar (62.5%) dengan kadar Hb 9-10gr % sebelum mengkonsumsi tablet SF, selama kehamilan sebagian besar responden (59.4%) mengkonsumsi SF ~ 90 tablet, sebagian besar responden (84,2%) mengalami peningkatan kadar Hb setelah mengkonsumsi tablet SF. Hasil uji Mann-Whitney, U hitung < dari U kritis dengan a 0.05 diperoleh angka significancy sebesar 0.003 artinya ada perbedaan bermakna kadar hb antara yang mengkonsumsi ~ 90 tablet dengan < 90 tablet. Kesimpulan penelitian ini, sebagian besar ibu hamil mengkonsumsi ~ 90 tablet mengalami peningkatan kadar Hb. Dan ada perbedaan kadar Hb antara yang mengkonsumsi ~ 90 tablet dan < 90 tablet. Untuk mencegah rendahnya kadar Hb dalam kehamilan ibu hamil harus mengkonsumsi ~ 90 tablet selama kehamilannya. 2011 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/106168/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/5/2.%20RINGKASAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/11/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/3/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/7/5.%20BAB%202%20TINJAUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/2/6.%20BAB%203%20KERANGKA.pdf text en http://repository.unair.ac.id/106168/4/7.%20BAB%204%20METODE.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/8/8.%20BAB%205%20HASIL.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/6/9.%20BAB%206%20SIMPULAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106168/9/11.%20LAMPIRAN.pdf Merry Aplonia Giri (2011) Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Universitas Airlangga Library
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
English
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
topic RG Gynecology and obstetrics
spellingShingle RG Gynecology and obstetrics
Merry Aplonia Giri
Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)
description Kadar hemoglobin (Hb) ibu hamil dipengaruhi oleh konsumsi sulfa ferrus (SF). Dalam kehamilan terjadi proses hemodelusi dimana volume darah meningkat tetapi tidak diikuti dengan peningkatan massa sel darah merah. Masalah dari penelitian ini adalah cakupan SF 3 yang tinggi (79,4%) namun kejadian anemia sebesar 45%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan konsumsi SF terhadap kadar Hb . Metode penelitian ini adalah analitik berdesain cross sectional. Populasinya adalah ibu hamil usia kehamilan > 34 minggu yang memeriksakan ke Poliklinik KIAIKB Puskesmas Alak tanggal 7-30 Nopember 2010 berjumlah 35 orang. Sampel diambil dengan teknik simple random sampling. Besar sampel 32 responden. Variabel independen adalah konsumsi SF, variabel dependen adalah kadar Hb. Instrument yang digunakan kuesioner dan lembar pengumpul data dan rekam medik. Analisis data menggunakan uji Man-Whitney. Hasil penelitian menunjukkan dari 32 responden sebagian besar (62.5%) dengan kadar Hb 9-10gr % sebelum mengkonsumsi tablet SF, selama kehamilan sebagian besar responden (59.4%) mengkonsumsi SF ~ 90 tablet, sebagian besar responden (84,2%) mengalami peningkatan kadar Hb setelah mengkonsumsi tablet SF. Hasil uji Mann-Whitney, U hitung < dari U kritis dengan a 0.05 diperoleh angka significancy sebesar 0.003 artinya ada perbedaan bermakna kadar hb antara yang mengkonsumsi ~ 90 tablet dengan < 90 tablet. Kesimpulan penelitian ini, sebagian besar ibu hamil mengkonsumsi ~ 90 tablet mengalami peningkatan kadar Hb. Dan ada perbedaan kadar Hb antara yang mengkonsumsi ~ 90 tablet dan < 90 tablet. Untuk mencegah rendahnya kadar Hb dalam kehamilan ibu hamil harus mengkonsumsi ~ 90 tablet selama kehamilannya.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Merry Aplonia Giri
author_facet Merry Aplonia Giri
author_sort Merry Aplonia Giri
title Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)
title_short Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)
title_full Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)
title_fullStr Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)
title_full_unstemmed Perbedaan Jumlah Konsumsi Sulfa Ferrous Terhadap Kadar Haemoglobin Ibu Hamil Di Puskesmas Alak (Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur)
title_sort perbedaan jumlah konsumsi sulfa ferrous terhadap kadar haemoglobin ibu hamil di puskesmas alak (kota kupang provinsi nusa tenggara timur)
publishDate 2011
url http://repository.unair.ac.id/106168/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/5/2.%20RINGKASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/11/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/3/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/7/5.%20BAB%202%20TINJAUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/2/6.%20BAB%203%20KERANGKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/4/7.%20BAB%204%20METODE.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/8/8.%20BAB%205%20HASIL.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/6/9.%20BAB%206%20SIMPULAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/9/11.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/106168/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1707053146439680000