Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya
Perawat dalam melaksanakan tugas pekeIjaannya sangat memerlukan kecerdasan emosional yang tinggi. Kecerdasan emosional dibutuhkan dalam berinteraksi dengan pasien, keluarga, ternan sesama perawat, dokter, dan tim kesebatan lainnya. Dengan kecerdasan emosional yang tinggi, perawat akan dapat dapat be...
Saved in:
id |
id-langga.106349 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1063492021-04-28T16:41:57Z http://repository.unair.ac.id/106349/ Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya Elviana Pramithasari Sungkono HF5546-5548.6 Office management TS156 Quality control and management Perawat dalam melaksanakan tugas pekeIjaannya sangat memerlukan kecerdasan emosional yang tinggi. Kecerdasan emosional dibutuhkan dalam berinteraksi dengan pasien, keluarga, ternan sesama perawat, dokter, dan tim kesebatan lainnya. Dengan kecerdasan emosional yang tinggi, perawat akan dapat dapat bekerja secara efektif sehingga dapat meningkatkan komitmennya dalam organisasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh kecerdasan emosional terhadap komitmen organisasi dengan stressor dan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Data penelitian diperoleh dari 54 responden perawat bagian rawat inap Rumah Sakit Islam Surabaya. Pertanyaan diberikan dengan melakukan penyebaran kuesioner. Responden dalam penelitian ini adalah perawat yang berasal dari ruang Shofa-Marwah, Multazam, Arofah, Mina, dan Hijr Ismail. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan data diuji dengan menggunakan teknik analisis, yaitu path analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap stressor, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap kepuasan keIja, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi, kepuasan keIja berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi, stressor berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi dengan mediasi stressor, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi dengan mediasi kepuasan kerja. 2016 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/106349/2/1.%20HALAMAN%20DEPAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/1/2.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/4/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/3/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/7/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/5/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN.pdf text en http://repository.unair.ac.id/106349/9/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN%20.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/6/8.%20BAB%20V%20SIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/8/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/106349/10/10.%20LAMPIRAN.pdf Elviana Pramithasari Sungkono (2016) Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian English Indonesian Indonesian Indonesian |
topic |
HF5546-5548.6 Office management TS156 Quality control and management |
spellingShingle |
HF5546-5548.6 Office management TS156 Quality control and management Elviana Pramithasari Sungkono Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya |
description |
Perawat dalam melaksanakan tugas pekeIjaannya sangat memerlukan kecerdasan emosional yang tinggi. Kecerdasan emosional dibutuhkan dalam berinteraksi dengan pasien, keluarga, ternan sesama perawat, dokter, dan tim kesebatan lainnya. Dengan kecerdasan emosional yang tinggi, perawat akan dapat dapat bekerja secara efektif sehingga dapat meningkatkan komitmennya dalam organisasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh kecerdasan emosional terhadap komitmen organisasi dengan stressor dan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Data penelitian diperoleh dari 54 responden perawat bagian rawat inap Rumah Sakit Islam Surabaya. Pertanyaan diberikan dengan melakukan penyebaran kuesioner. Responden dalam penelitian ini adalah perawat yang berasal dari ruang Shofa-Marwah, Multazam, Arofah, Mina, dan Hijr Ismail. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan data diuji dengan menggunakan teknik analisis, yaitu path analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap stressor, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap kepuasan keIja, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi, kepuasan keIja berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi, stressor berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi dengan mediasi stressor, kecerdasan emosional berpengaruh signifikan terhadap komitmen organisasi dengan mediasi kepuasan kerja. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Elviana Pramithasari Sungkono |
author_facet |
Elviana Pramithasari Sungkono |
author_sort |
Elviana Pramithasari Sungkono |
title |
Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya |
title_short |
Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya |
title_full |
Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya |
title_fullStr |
Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya |
title_full_unstemmed |
Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Komitmen Organisasional Dengan Stressor Dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Perawat Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya |
title_sort |
pengaruh kecerdasan emosional terhadap komitmen organisasional dengan stressor dan kepuasan kerja sebagai variabel mediasi pada perawat instalasi rawat inap rumah sakit islam surabaya |
publishDate |
2016 |
url |
http://repository.unair.ac.id/106349/2/1.%20HALAMAN%20DEPAN.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/1/2.%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/4/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/3/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/7/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/5/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/9/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN%20.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/6/8.%20BAB%20V%20SIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/8/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/10/10.%20LAMPIRAN.pdf http://repository.unair.ac.id/106349/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1707053177737576448 |