SISTEM INFORMASI BARANG INVESTARIS SMA NEGERI 17 SURABAYA
Selama ini proses yang berkaitan dengan kegiatan inventarisasi barang di SMA Negeri 17 Surabaya masih dilakukan secara manual yaitu masih menggunakan buku barang untuk mencatat data penerimaan dan pengeluaran barangnya serta belum adanya proses pembuatan laporan karena hanya menggunakan buku inventa...
Saved in:
Summary: | Selama ini proses yang berkaitan dengan kegiatan inventarisasi barang di SMA Negeri 17 Surabaya masih dilakukan secara manual yaitu masih menggunakan buku barang untuk mencatat data penerimaan dan pengeluaran barangnya serta belum adanya proses pembuatan laporan karena hanya menggunakan buku inventaris untuk pembuatan laporan karena hanya menggunakan buku inventaris untuk pembuatan laporan. Tujuan dari Tugas akhir ini adalah mencakup membuat Siatem Informasi Barang Invemtaris SMA Negeri 17 Surabaya yang mencakup berbagai aktivitas yang berkaitan dengan proses inventaris barang yang meliputi proses pengajuan barang, proses penghapusan barang, proses pembuatan laporan pengajuan, penerimaan, retur, distribusi dan penghapusan barang. |
---|