Perbandingan Rasio Kombinasi Kalsium Hidroksida Ca(Oh)2 Dengan Red Pine (Pinus Densiflora) Terhadap Viskositas (Experimental Laboratoris)

Latar Belakang: Kalsium hidroksida merupakan bahan kedokteran gigi yang digunakan sebagai standar ideal bahan sealer atau pasta saluran akar. Namun, kalsium hidroksida memiliki beberapa kekurangan yang menyebabkan banyak peneliti mencari bahan alternatif, yaitu dengan menambahkan bahan yang berasal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Shafa Prasita, -
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/107153/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/2/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/5/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/6/6.%20BAB%20III%20KERANGKA%20KONSEP.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/7/7.%20BAB%20IV%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/8/8.%20BAB%20V%20HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20ANALISIS%20DATA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/9/9.%20BAB%20VI%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/10/10.%20BAB%20VII%20SIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/11/11.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/12/12.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/13/PERMOHONAN%20EMBARGO.pdf
http://repository.unair.ac.id/107153/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Latar Belakang: Kalsium hidroksida merupakan bahan kedokteran gigi yang digunakan sebagai standar ideal bahan sealer atau pasta saluran akar. Namun, kalsium hidroksida memiliki beberapa kekurangan yang menyebabkan banyak peneliti mencari bahan alternatif, yaitu dengan menambahkan bahan yang berasal dari alam. Red pine (Pinus densiflora) dalam bidang kedokteran gigi telah digunakan karena kemampuannya sebagai antioksidan dan antibakteri. Kombinasi kalsium hidroksida dengan red pine belum pernah dilakukan sebelumnya. Salah satu syarat bahan sealer adalah dapat menutup saluran akar secara keseluruhan dengan cara memiliki kemampuan mengalir yang tinggi dan viskositas yang rendah. Oleh karena itu, ingin dilakukan penelitian untuk menguji nilai viskositas kombinasi kalsium hidroksida dengan red pine (Pinus densiflora). Tujuan: Mengetahui perbedaan viskositas kombinasi kalsium hidroksida dan red pine dengan perbandingan 1:1, 1:1.5, dan 1:2. Metode: Penelitian menggunakan 4 kelompok perlakuan dengan masing-masing kelompok terdiri dari 8 replikasi. Kelompok 1 merupakan kombinasi kalsium hidroksida dan red pine dengan perbandingan 1:1, kelompok 2 perbandingannya 1:1.5, kelompok 3 perbandingannya 1:2, dan kelompok kontrol positif menggunakan kalsium hidroksida dan aquadest steril. Kalsium hidroksida berbentuk bubuk dan ekstrak red pine berbentuk cair yang dicampur sesuai dengan perbandingan dan diukur nilai viskositasnya menggunakan alat uji viskositas yaitu Viscometer Brookfield. Hasil: Didapatkan viskositas lebih rendah pada kelompok kontrol dibanding kelompok 3, kelompok 3 dibanding kelompok 2, dan kelompok 2 dibanding kelompok 1. Simpulan: Kombinasi kalsium hidroksida dan red pine dengan perbandingan 1:2 didapatkan viskositas yang terendah dibandingkan dengan perbandingan 1:1 dan 1:1.5.