Peran Otot Masseter Terhadap Pola Pertumbuhan Kraniofasial Dan Maloklusi

Latar belakang: Mastikasi merupakan salah satu fungsi penting sistem stomatognati yang melibatkan otot mastikator sebagai komponen aktif. Aktivitas otot mastikator yang selama masa pertumbuhan diduga berdampak pada pertumbuhan kraniofasial yang dapat memicu terjadinya maloklusi Tujuan: Untuk mendapa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Adinda Firyal Salsabila, -
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/107825/1/1.%20COVER.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/2/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/4/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/5/5.%20BAB%202%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/6/6.%20BAB%203%20KERANGKA%20KONSEP.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/7/7.%20BAB%204%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/8/8.%20BAB%205%20HASIL%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/9/9.%20BAB%206%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/10/10.%20BAB%207%20PENUTUP.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/11/11.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/12/KG.85-21-Surat%20Embargo%20lengkap%20-%20adinda%20firyal.pdf
http://repository.unair.ac.id/107825/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Latar belakang: Mastikasi merupakan salah satu fungsi penting sistem stomatognati yang melibatkan otot mastikator sebagai komponen aktif. Aktivitas otot mastikator yang selama masa pertumbuhan diduga berdampak pada pertumbuhan kraniofasial yang dapat memicu terjadinya maloklusi Tujuan: Untuk mendapatkan gambaran peran otot masseter sebagai salah satu otot mastikator pada masa pertumbuhan hingga menyebabkan maloklusi Metode: Sumber pustaka yang digunakan dalam penyusunan artikel melalui beberapa database dengan deskripsi terkait fungsi mastikasi, otot masseter, lengkung geligi, pertumbuhan kraniofasial dan maloklusi. Hasil: Studi menunjukkan bahwa aktivitas otot masseter berperan penting dalam menentukan fitur kraniofasial. Kesimpulan: Malfungsi dari otot mastikator selama masa pertumbuhan dapat menyebabkan pertumbuhan kraniofasial yang abnormal sehingga meningkatkan tendensi terjadinya maloklusi