Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah
Osteoarthritis (OA) merupakan penyakit sendi degeneratif yang progresif bersifat kronik dan biasanya terjadi pada usia pertengahan (45-59 tahun) hingga lanjut usia ditandai dengan adanya kerusakan kartilago.Selain usiadan jenis kelamin, osteoarthritis lutut juga dipengaruhi oleh berat badan berlebih...
Saved in:
id |
id-langga.108768 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1087682021-07-18T15:04:18Z http://repository.unair.ac.id/108768/ Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah Widya Tri Setya, - RM300-666 Drugs and their actions Osteoarthritis (OA) merupakan penyakit sendi degeneratif yang progresif bersifat kronik dan biasanya terjadi pada usia pertengahan (45-59 tahun) hingga lanjut usia ditandai dengan adanya kerusakan kartilago.Selain usiadan jenis kelamin, osteoarthritis lutut juga dipengaruhi oleh berat badan berlebihan (obesity) dan dampak penggunaan sendi lutut yang berlebihan, adanya kelainan pada sendi, serta cidera pada sendi lutut. Menurut TCM Osteoarthtritis termasuk sindrom Bi yang mengacu pada sindrom yang ditandai oleh terhalangnya Qi dan darah di meridian akibat serangan angin, dingin dan lembab pada meridian dan cabang-cabang yang mengalami kelemahan Qi. Pada keluhan osteoarthtritis klien dengan gejala nyeri pada lutut yang termasuk kedalam sindrom Bi akibat defisiensi Qi limpa yang menyebabkan defisiensiJing ginjal dan stasis darah hati. Klien mendapatkan terapi akupresure pada titik Taibai (SP-3), Sanyinjiao (SP-6), Taixi (KI-3), dan Taichong (LR-3). Klien juga mendapatkan terapi herbal temulawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb.), kunyit (Curcuma domestica Val.), dan meniran (Phyllanthus niruri L.) serta jahe merah (Zingiber officinale Rosc. var. rubrum). Tujuan dari studi kasus ini untuk mengetahui pengaruh penanganan osteoarthtritis lutut dengan terapi akupresure dan terapi herbal tersebut. Hasil dari penanganan kasus osteoarthtritis lutut pada sindrom Bi akibat defisiensi Qi limpa yang menyebabkan defisiensi Jing ginjal dan stasis darah hati dengan akupresure pada titik Taibai (SP-3), Sanyinjiao (SP-6), Taixi (KI-3), dan Taichong (LR-3) kombinasi herbal temulawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb.), kunyit (Curcuma domestica Val.), dan meniran (Phyllanthus niruri L.) serta jahe merah (Zingiber officinale Rosc. var. rubrum) dapat mengurangi nyeri karena osteoarthtritis lutut pada klien serta keluhan lain yang menyertai. 2021 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/108768/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/2/2.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/3/3.%20BAB%20I.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/4/4.%20BAB%20II.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/5/5.%20BAB%20III.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/6/6.%20BAB%20IV.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/7/7.%20BAB%20V.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/8/8.%20BAB%20VI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/9/9.%20BAB%20VII.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/11/11.%20LAMPIRAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/108768/12/Permohonan%20Embargo.pdf Widya Tri Setya, - (2021) Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah. Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://www.lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian |
topic |
RM300-666 Drugs and their actions |
spellingShingle |
RM300-666 Drugs and their actions Widya Tri Setya, - Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah |
description |
Osteoarthritis (OA) merupakan penyakit sendi degeneratif yang progresif bersifat kronik dan biasanya terjadi pada usia pertengahan (45-59 tahun) hingga lanjut usia ditandai dengan adanya kerusakan kartilago.Selain usiadan jenis kelamin, osteoarthritis lutut juga dipengaruhi oleh berat badan berlebihan (obesity) dan dampak penggunaan sendi lutut yang berlebihan, adanya kelainan pada sendi, serta cidera pada sendi lutut. Menurut TCM Osteoarthtritis termasuk sindrom Bi yang mengacu pada sindrom yang ditandai oleh terhalangnya Qi dan darah di meridian akibat serangan angin, dingin dan lembab pada meridian dan cabang-cabang yang mengalami kelemahan Qi.
Pada keluhan osteoarthtritis klien dengan gejala nyeri pada lutut yang termasuk kedalam sindrom Bi akibat defisiensi Qi limpa yang menyebabkan defisiensiJing ginjal dan stasis darah hati. Klien mendapatkan terapi akupresure pada titik Taibai (SP-3), Sanyinjiao (SP-6), Taixi (KI-3), dan Taichong (LR-3). Klien juga mendapatkan terapi herbal temulawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb.), kunyit (Curcuma domestica Val.), dan meniran (Phyllanthus niruri L.) serta jahe merah (Zingiber officinale Rosc. var. rubrum). Tujuan dari studi kasus ini untuk mengetahui pengaruh penanganan osteoarthtritis lutut dengan terapi akupresure dan terapi herbal tersebut. Hasil dari penanganan kasus osteoarthtritis lutut pada sindrom Bi akibat defisiensi Qi limpa yang menyebabkan defisiensi Jing ginjal dan stasis darah hati dengan akupresure pada titik Taibai (SP-3), Sanyinjiao (SP-6), Taixi (KI-3), dan Taichong (LR-3) kombinasi herbal temulawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb.), kunyit (Curcuma domestica Val.), dan meniran (Phyllanthus niruri L.) serta jahe merah (Zingiber officinale Rosc. var. rubrum) dapat mengurangi nyeri karena osteoarthtritis lutut pada klien serta keluhan lain yang menyertai. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Widya Tri Setya, - |
author_facet |
Widya Tri Setya, - |
author_sort |
Widya Tri Setya, - |
title |
Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah |
title_short |
Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah |
title_full |
Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah |
title_fullStr |
Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah |
title_full_unstemmed |
Penanganan Osteoarthtritis Lutut Dengan Terapi Akupresure Kombinasi Herbal Temulawak, Kunyit Dan Meniran Serta Jahe Merah |
title_sort |
penanganan osteoarthtritis lutut dengan terapi akupresure kombinasi herbal temulawak, kunyit dan meniran serta jahe merah |
publishDate |
2021 |
url |
http://repository.unair.ac.id/108768/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/2/2.%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/3/3.%20BAB%20I.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/4/4.%20BAB%20II.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/5/5.%20BAB%20III.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/6/6.%20BAB%20IV.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/7/7.%20BAB%20V.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/8/8.%20BAB%20VI.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/9/9.%20BAB%20VII.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/11/11.%20LAMPIRAN.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/12/Permohonan%20Embargo.pdf http://repository.unair.ac.id/108768/ http://www.lib.unair.ac.id |
_version_ |
1707053527170285568 |