Analisis Faktor Pemilihan Tempat Melahirkan Pada Wanita Perkotaan Di Indonesia Analisis Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia 2017

Pendahuluan: Pemilihan tempat persalinan ibu hamil mempengaruhi angka kematian ibu dan bayi. Pemilihan tempat lahir wanita perkotaan dipengaruhi oleh beberapa faktor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan pemilihan tempat melahirkan pada wanita perkotaan d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Allivia Arvianti Putri, '-
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2021
Subjects:
Online Access:https://repository.unair.ac.id/111982/1/1%20HALAMAN%20DEPAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/2/2%20ABSTRACT.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/3/3%20DAFTAR%20ISI.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/4/4%20BAB%201.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/5/5%20BAB%202.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/6/6%20BAB%203.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/7/7%20BAB%204.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/8/8%20BAB%205.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/9/9%20BAB%206.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/10/10%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/11/11%20LAMPIRAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/12/EMBARGO.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/13/KESEDIAAN%20PUBLIKASI.pdf
https://repository.unair.ac.id/111982/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Pendahuluan: Pemilihan tempat persalinan ibu hamil mempengaruhi angka kematian ibu dan bayi. Pemilihan tempat lahir wanita perkotaan dipengaruhi oleh beberapa faktor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan pemilihan tempat melahirkan pada wanita perkotaan di Indonesia. Metode: Penelitian dilakukan dengan menggunakan analisis data sekunder dari Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia 2017 pada wanita berusia 15 hingga 49 tahun. Sampel 6.901 wanita dilibatkan dalam analisis. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah umur ibu, pekerjaan ibu, pendidikan ibu, umur suami, pekerjaan suami, pendidikan suami, jumlah anak, kepemilikan asuransi, kekayaan, dan penolong persalinan. Instrumen yang digunakan Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia 2017. Peneliti menggunakan analisis regresi logistik univariat, bivariat dan multivariat untuk menganalisis faktor pemilihan tempat melahirkan wanita perkotaan. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan faktor-faktor yang berhubungan dengan pemilihan tempat melahirkan pada wanita perkotaan adalah pendidikan ibu (OR = 0.88; CI 95% = 0.19-3.96), pekerjaan ibu (OR = 1.23; CI 95% = 0.95-1.59 ), pendidikan suami, (OR = 0,48; CI 95% = 0,15-1,54), kepemilikan asuransi ( OR = 0,65; 95% CI = 0,50-0,84), kekayaan (OR = 0,64; CI 95% = 0,44-0,92), dan penolong persalinan (OR = 13,309; CI 95% = 20,49-738,73). Diskusi: Dapat disimpulkan pendidikan ibu, pekerjaan ibu, pendidikan suami, kepemilikan asuransi , kekayaan, dan pertolongan persalinan berhubungan dengan pemilihan tempat melahirkan pada wanita perkotaan di Indonesia.