Struma Nodosa
Struma ialah pembesaran kelenjar thyroid yang berbentuk diffus ataupun nadeus. Dilihat dari nodularitasnya bisa satu (single) atau uninodosa ataupun banyak atau multinodosa . Pada umumnya multinodosa yang besar dan berlangsung lama banyak kaitannya dengan endemic goitre, yang mana sebab utamanya kar...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Monograph NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian |
Published: |
Fakultas Kedokteran
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.unair.ac.id/116145/1/KK%20617.533%20MAR%20s.pdf https://repository.unair.ac.id/116145/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian |
id |
id-langga.116145 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1161452022-05-10T08:59:04Z https://repository.unair.ac.id/116145/ Struma Nodosa R.Martatko Marmowinoto, - Sunarto Reksoprawiro, - RD Surgery Struma ialah pembesaran kelenjar thyroid yang berbentuk diffus ataupun nadeus. Dilihat dari nodularitasnya bisa satu (single) atau uninodosa ataupun banyak atau multinodosa . Pada umumnya multinodosa yang besar dan berlangsung lama banyak kaitannya dengan endemic goitre, yang mana sebab utamanya karena kekurangan jodium. Pada umumnya nodule yang single berupa adenoma dan adenoma yang single harus waspada akan kemungkinan keganasan ( 2,11 ). Biarpun sebagian besar keganasan dari kelenjar thyroid umumnya well differentiated yang mempunyai prognosa yang baik, tetapi sebagian kecil merupakan bentuk yang undifferentiated yang mempunyai prognosa jelek. Program jodisasi baik dengan lipiodol maupun dengan iodisasi garam akan menurunkan angka dari endemic goitre, tetapi nampaknya tidak demikian halnya dengan adenoma. Maksud dari penulisan ini adalah sekedar mengemukakan data sebagai laporan pendahuluan dari penelitian kami di Surabaya. Fakultas Kedokteran Monograph NonPeerReviewed text id https://repository.unair.ac.id/116145/1/KK%20617.533%20MAR%20s.pdf R.Martatko Marmowinoto, - and Sunarto Reksoprawiro, - Struma Nodosa. Laporan Penelitian. Fakultas Kedokteran. (Unpublished) |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian |
topic |
RD Surgery |
spellingShingle |
RD Surgery R.Martatko Marmowinoto, - Sunarto Reksoprawiro, - Struma Nodosa |
description |
Struma ialah pembesaran kelenjar thyroid yang berbentuk diffus ataupun nadeus. Dilihat dari nodularitasnya bisa satu (single) atau uninodosa ataupun banyak atau multinodosa . Pada umumnya multinodosa yang besar dan berlangsung lama banyak kaitannya dengan endemic goitre, yang mana sebab utamanya karena kekurangan jodium. Pada umumnya nodule yang single berupa adenoma dan adenoma yang single harus waspada akan kemungkinan keganasan ( 2,11 ). Biarpun sebagian besar keganasan dari kelenjar thyroid umumnya well differentiated yang mempunyai prognosa yang baik, tetapi sebagian kecil merupakan bentuk yang undifferentiated yang mempunyai prognosa jelek. Program jodisasi baik dengan lipiodol maupun dengan iodisasi garam akan menurunkan angka dari endemic goitre, tetapi nampaknya tidak demikian halnya dengan adenoma. Maksud dari penulisan ini adalah sekedar mengemukakan data sebagai laporan pendahuluan dari penelitian kami di Surabaya. |
format |
Monograph NonPeerReviewed |
author |
R.Martatko Marmowinoto, - Sunarto Reksoprawiro, - |
author_facet |
R.Martatko Marmowinoto, - Sunarto Reksoprawiro, - |
author_sort |
R.Martatko Marmowinoto, - |
title |
Struma Nodosa |
title_short |
Struma Nodosa |
title_full |
Struma Nodosa |
title_fullStr |
Struma Nodosa |
title_full_unstemmed |
Struma Nodosa |
title_sort |
struma nodosa |
publisher |
Fakultas Kedokteran |
url |
https://repository.unair.ac.id/116145/1/KK%20617.533%20MAR%20s.pdf https://repository.unair.ac.id/116145/ |
_version_ |
1733034116878696448 |