Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak
Disfungsi seksual adalah gejala medis dan sosial yang serius yang terjadi pada 10-52 % pria dan 25-63 % wanita. Disfungsi seksual meliputi kurangnya hasrat seksual, gangguan orgasme, disfungsi ereksi (DE), ejakulasi dini, dan priapisme. DE merupakan masalah utama disfungsi seksual pada laki-laki (Go...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Patent NonPeerReviewed |
Language: | English English |
Published: |
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.unair.ac.id/117067/1/C-34%20PATEN.pdf https://repository.unair.ac.id/117067/4/C-34%20Kualitas%20Karil.pdf https://repository.unair.ac.id/117067/ https://pdki-indonesia.dgip.go.id/detail/P00201608692?type=patent&keyword=Komposisi+Liposom+Ekstrak+Cabe+Jawa+%28Piper+retrofractum%29+yang+Digunakan+sebagai+Obat+Afrodisiak |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English |
id |
id-langga.117067 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1170672023-03-26T08:43:48Z https://repository.unair.ac.id/117067/ Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak Idha Kusumawati, - Syailendra Mahatmaputra, - Abdul Rahman, - R Medicine RS Pharmacy and materia medica RS1-441 Pharmacy and materia medica RS200-201 Pharmaceutical dosage forms Disfungsi seksual adalah gejala medis dan sosial yang serius yang terjadi pada 10-52 % pria dan 25-63 % wanita. Disfungsi seksual meliputi kurangnya hasrat seksual, gangguan orgasme, disfungsi ereksi (DE), ejakulasi dini, dan priapisme. DE merupakan masalah utama disfungsi seksual pada laki-laki (Goswami et al., 2013). DE dianggap sebagai salah satu masalah kesehatan yang paling penting, karena persentase kejadiannya yang sangat tinggi. DE didefinisikan sebagai ketidakmampuan untuk mencapai atau mempertahankan ereksi penis untuk hubungan seksual yang memuaskan. Diperkirakan 20-30 juta orang menderita dari beberapa derajat disfungsi seksual. Hal ini terjadi umumnya pada pria paruh baya atau lebih tua. Adapun beberapa faktor penyebab disfungsi ereksi antara lain penyakit jantung kronis, kolesterol tinggi, diabetes mellitus, merokok, alkohol, penyalahgunaan obat, makanan, kebiasaan dan bertambahnya usia. Disfungsi seksual juga disebabkan oleh berbagai faktor seperti gangguan psikologis seperti kecemasan, depresi, stres, gangguan saraf, stroke, trauma otak dan penyakit Parkinson, penyakit penis seperti phinosis, peyroniesetc (Kotta et al., 2013). Saat ini berbagai macam cara sudah dilakukan untuk menangani masalah disfungsi ereksi, salah satunya dengan menggunakan obatobatan (Kotta et al., 2013). Afrodisiak didefinisikan sebagai makanan atau obat yang dapat membangkitkan libido, potensi, dan kenikmatan seksual. Ada dua tipe afrodisiak, yang pertama yaitu melalui rangsangan psikofisiologis seperti sentuhan, penciuman, visual dan aural. Yang kedua lebih ke penggunaan sediaan oral seperti makanan dan minuman beralkohol. Peran obat herbal atau obat fitofarmaka yang dikembangkan dari tanaman obat Indonesia diharapkan dapat menjadi salah satu afrodisiak atau obat yang dapat membangkitkan libido, potensi, dan kenikmatan seksual. Piper retrofractum (cabe jawa) merupakan tanaman yang menunjukkan potensi untuk dikembangkan menjadi obat fitofarmaka untuk afrodisiak. Pada penelitian sebelumnya telah diketahui kadar kandungan senyawa marker piperin dalam ekstrak cabe jawa. Kadar senyawa marker ini digunakan untuk menentukan berapa ekstrak yang digunakan dalam komposisi obat herbal ini. 2019-10-23 Patent NonPeerReviewed text en https://repository.unair.ac.id/117067/1/C-34%20PATEN.pdf text en https://repository.unair.ac.id/117067/4/C-34%20Kualitas%20Karil.pdf MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA (2019) Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak. IDP000063944. https://pdki-indonesia.dgip.go.id/detail/P00201608692?type=patent&keyword=Komposisi+Liposom+Ekstrak+Cabe+Jawa+%28Piper+retrofractum%29+yang+Digunakan+sebagai+Obat+Afrodisiak IDP000063944 |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English English |
topic |
R Medicine RS Pharmacy and materia medica RS1-441 Pharmacy and materia medica RS200-201 Pharmaceutical dosage forms |
spellingShingle |
R Medicine RS Pharmacy and materia medica RS1-441 Pharmacy and materia medica RS200-201 Pharmaceutical dosage forms Idha Kusumawati, - Syailendra Mahatmaputra, - Abdul Rahman, - Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak |
description |
Disfungsi seksual adalah gejala medis dan sosial yang serius yang terjadi pada 10-52 % pria dan 25-63 % wanita. Disfungsi seksual meliputi kurangnya hasrat seksual, gangguan orgasme, disfungsi ereksi (DE), ejakulasi dini, dan priapisme. DE merupakan masalah utama disfungsi seksual pada laki-laki (Goswami et al., 2013). DE dianggap sebagai salah satu masalah kesehatan yang paling penting, karena persentase kejadiannya yang sangat tinggi. DE didefinisikan sebagai ketidakmampuan untuk mencapai atau mempertahankan ereksi penis untuk hubungan seksual yang memuaskan. Diperkirakan 20-30 juta orang menderita dari beberapa derajat disfungsi seksual. Hal ini terjadi umumnya pada pria paruh baya atau lebih tua. Adapun beberapa faktor penyebab disfungsi ereksi antara lain penyakit jantung kronis, kolesterol tinggi, diabetes mellitus, merokok, alkohol, penyalahgunaan obat, makanan, kebiasaan dan bertambahnya usia. Disfungsi seksual juga disebabkan oleh berbagai faktor seperti gangguan psikologis seperti kecemasan, depresi, stres, gangguan saraf, stroke, trauma otak dan penyakit Parkinson, penyakit penis seperti phinosis, peyroniesetc (Kotta et al., 2013). Saat ini berbagai macam cara sudah dilakukan untuk menangani masalah disfungsi ereksi, salah satunya dengan menggunakan obatobatan (Kotta et al., 2013). Afrodisiak didefinisikan sebagai makanan atau obat yang dapat membangkitkan libido, potensi, dan kenikmatan seksual. Ada dua tipe afrodisiak, yang pertama yaitu melalui rangsangan psikofisiologis seperti sentuhan, penciuman, visual dan aural. Yang kedua lebih ke penggunaan sediaan oral seperti makanan dan minuman beralkohol. Peran obat herbal atau obat fitofarmaka yang dikembangkan dari tanaman obat Indonesia diharapkan dapat menjadi salah satu afrodisiak atau obat yang dapat membangkitkan libido, potensi, dan kenikmatan seksual. Piper retrofractum (cabe jawa) merupakan tanaman yang menunjukkan potensi untuk dikembangkan menjadi obat fitofarmaka untuk afrodisiak. Pada penelitian sebelumnya telah diketahui kadar kandungan senyawa marker piperin dalam ekstrak cabe jawa. Kadar senyawa marker ini digunakan untuk menentukan berapa ekstrak yang digunakan dalam komposisi obat herbal ini. |
format |
Patent NonPeerReviewed |
author |
Idha Kusumawati, - Syailendra Mahatmaputra, - Abdul Rahman, - |
author_facet |
Idha Kusumawati, - Syailendra Mahatmaputra, - Abdul Rahman, - |
author_sort |
Idha Kusumawati, - |
title |
Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak |
title_short |
Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak |
title_full |
Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak |
title_fullStr |
Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak |
title_full_unstemmed |
Komposisi Liposom Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum) yang Digunakan sebagai Obat Afrodisiak |
title_sort |
komposisi liposom ekstrak cabe jawa (piper retrofractum) yang digunakan sebagai obat afrodisiak |
publishDate |
2019 |
url |
https://repository.unair.ac.id/117067/1/C-34%20PATEN.pdf https://repository.unair.ac.id/117067/4/C-34%20Kualitas%20Karil.pdf https://repository.unair.ac.id/117067/ https://pdki-indonesia.dgip.go.id/detail/P00201608692?type=patent&keyword=Komposisi+Liposom+Ekstrak+Cabe+Jawa+%28Piper+retrofractum%29+yang+Digunakan+sebagai+Obat+Afrodisiak |
_version_ |
1762032198217629696 |