VARIAN SOSIALISME UTOPIS DALAM NOVEL ALPHA VETA KARYA SULUNG HARYANTO
Fokus penelitian yang diangkat dari novel Alpha Veta adalah "Varian Sosialisme Utopis" yang teridentifikasi dari agen-agen wacana dalam setiap elemen-elemen struktur teks. Novel Alpha Veta merupakan novel science fiction yang mampu secara khas memberikan gambaran mengenai rekonstruksi Sos...
Saved in:
Summary: | Fokus penelitian yang diangkat dari novel Alpha Veta adalah "Varian Sosialisme Utopis" yang teridentifikasi dari agen-agen wacana dalam setiap elemen-elemen struktur teks. Novel Alpha Veta merupakan novel science fiction yang mampu secara khas memberikan gambaran mengenai rekonstruksi
Sosialisme Utopis melalui mediasi teks sastra menurut semangat zamannya (zeithgeisth), serta memuat karakteristik umum dari Sosialisme Utopis melalui peristiwa-peristiwa kronologis. Dengan adanya daya tarik yang khas dari novel ini, mendorong peneliti untuk mengkaji dalam sebuah penelitian yang berjudul "Varian Sosialisme Utopis dalam Novel Alpha Veta karya Sulung Haryanto". |
---|