LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA
Kegiatan magang merupakan bagian dari proses pendidikan pada program Sarjana Kesehatan Masyarakat (S1). Kegiatan magang tersebut dilaksanakan di luar kampus yang bekerjasama dengan beberapa Lembaga atau instansi dan juga industri. Seperti yang kita tahu peran industri dan pendidikan saat ini berpeng...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English |
Published: |
2023
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.unair.ac.id/130867/1/LAILATUL%20MAGHFIROH_102011133061.pdf https://repository.unair.ac.id/130867/ http://www.lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English |
id |
id-langga.130867 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1308672024-03-06T00:43:14Z https://repository.unair.ac.id/130867/ LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA LAILATUL MAGHFIROH R Medicine RA Public aspects of medicine RA565-600 Environmental health Kegiatan magang merupakan bagian dari proses pendidikan pada program Sarjana Kesehatan Masyarakat (S1). Kegiatan magang tersebut dilaksanakan di luar kampus yang bekerjasama dengan beberapa Lembaga atau instansi dan juga industri. Seperti yang kita tahu peran industri dan pendidikan saat ini berpengaruh besar terhadap perkembangan dan pertumbuhan bangsa. Industri menjadi penunjang kebutuhan pembangunan dan perekonomian Indonesia. Oleh karena itu, perlu adanya kesinambungan dan kerjasama antara industri dengan institusi pendidikan agar dapat menciptakan mahasiswa yang berkualitas dan berkompeten. Dengan adanya kegiatan magang ini diharapkan menjadi bekal bagi mahasiswa untuk mempersiapkan diri memasuki dunia kerja. Selain itu kegiatan magang juga dapat membantu mahasiswa secara langsung untuk menambah wawasan, pengetahuan, keterampilan dan etika pergaulan dalam lingkungan kerja.Mahasiswa sebagai agent of change yang nantinya akan memberikan banyak pengaruh bagi pertumbuhan dan perkembangan bagi negeri ini. Terutama bagi Sarjana Kesehatan Masyarakat yang nantinya akan berhadapan dengan masyarakat luas dan mampu memberikan solusi dari segala masalah kesehatan yang terjadi agar tercipta derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya. Oleh karena itu, guna menunjang kompetensi dan keterampilan tersebut Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga mewajibkan mahasiswanya untuk melakukan kegiatan magang di sebuah instansi, salah satunya yaitu Rumah Sakit Universitas Airlangga. 2023 Thesis NonPeerReviewed text en https://repository.unair.ac.id/130867/1/LAILATUL%20MAGHFIROH_102011133061.pdf LAILATUL MAGHFIROH (2023) LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA. Laporan Magang thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://www.lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English |
topic |
R Medicine RA Public aspects of medicine RA565-600 Environmental health |
spellingShingle |
R Medicine RA Public aspects of medicine RA565-600 Environmental health LAILATUL MAGHFIROH LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA |
description |
Kegiatan magang merupakan bagian dari proses pendidikan pada program Sarjana Kesehatan Masyarakat (S1). Kegiatan magang tersebut dilaksanakan di luar kampus yang bekerjasama dengan beberapa Lembaga atau instansi dan juga industri. Seperti yang kita tahu peran industri dan pendidikan saat ini berpengaruh besar terhadap perkembangan dan pertumbuhan bangsa. Industri menjadi penunjang kebutuhan pembangunan dan perekonomian Indonesia. Oleh karena itu, perlu adanya kesinambungan dan kerjasama antara industri dengan institusi pendidikan agar dapat menciptakan mahasiswa yang berkualitas dan berkompeten. Dengan adanya kegiatan magang ini diharapkan menjadi bekal bagi mahasiswa untuk mempersiapkan diri memasuki dunia kerja. Selain itu kegiatan magang juga dapat membantu mahasiswa secara langsung untuk menambah wawasan, pengetahuan, keterampilan dan etika pergaulan dalam lingkungan kerja.Mahasiswa sebagai agent of change yang nantinya akan memberikan banyak pengaruh bagi pertumbuhan dan perkembangan bagi negeri ini. Terutama bagi Sarjana Kesehatan Masyarakat yang nantinya akan berhadapan dengan masyarakat luas dan mampu memberikan solusi dari segala masalah kesehatan yang terjadi agar tercipta derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya. Oleh karena itu, guna menunjang kompetensi dan keterampilan tersebut Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga mewajibkan mahasiswanya untuk melakukan kegiatan magang di sebuah instansi, salah satunya yaitu Rumah Sakit Universitas Airlangga. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
LAILATUL MAGHFIROH |
author_facet |
LAILATUL MAGHFIROH |
author_sort |
LAILATUL MAGHFIROH |
title |
LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA |
title_short |
LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA |
title_full |
LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA |
title_fullStr |
LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA |
title_full_unstemmed |
LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA PENGELOLAAN KLAIM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PASIEN RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA |
title_sort |
laporan mbkm by design fkm unair rumah sakit universitas airlangga, surabaya pengelolaan klaim jaminan kesehatan nasional (jkn) pasien rawat jalan rumah sakit universitas airlangga |
publishDate |
2023 |
url |
https://repository.unair.ac.id/130867/1/LAILATUL%20MAGHFIROH_102011133061.pdf https://repository.unair.ac.id/130867/ http://www.lib.unair.ac.id |
_version_ |
1794550688221495296 |