Gambaran Sibling Jealousy pada Saudara Kembar yang Sedang Hidup Pisah: Literature Review

Saudara kembar merupakan salah satu dari dua anak atau lebih yang dihasilkan dari kehamilan yang sama. Ikatan saudara kembar sama halnya dengan ikatan saudara kandung pada umumnya, ikatan yang paling lama dan paling bertahan lama yang dialami oleh manusia. Adapun ikatan tersebut tidak selalu membuah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: -, Afifah Farissa Abella
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
Published: 2023
Subjects:
Online Access:https://repository.unair.ac.id/133040/1/Artikel%20Penelitian_Afifah%20Farissa%20Abella_112011133052.pdf
https://repository.unair.ac.id/133040/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
Description
Summary:Saudara kembar merupakan salah satu dari dua anak atau lebih yang dihasilkan dari kehamilan yang sama. Ikatan saudara kembar sama halnya dengan ikatan saudara kandung pada umumnya, ikatan yang paling lama dan paling bertahan lama yang dialami oleh manusia. Adapun ikatan tersebut tidak selalu membuahkan ikatan yang positif. Dalam dinamika hubungan persaudaraan, dapat terjadi konflik, salah satunya sibling jealousy. Sibling jealousy merupakan kompleksitas dinamika keluarga dalam berkontribusi dan menjelaskan ekspresi emosional dan regulasinya. Studi ini menggunakan telaah literatur ilmiah untuk mengidentifikasi penelitian terdahulu terkait sibling jealousy pada saudara kembar. Hasil penelitian menyatakan bahwa sibling jealousy dapat terjadi karena pengasuhan orang tua dan adanya perbandingan antar saudara. Hubungan saudara kembar dapat mengalami sibling jealousy karena adanya pengaruh lingkungan dan juga genetik. Penting untuk orang tua dapat berperilaku adil dan tidak membanding-bandingkan untuk menghindari timbulnya sibling jealousy.