PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO
Lansia secara fisiologis terjadi penurunan ireversibel fungsi kognitif (memori) disebabkan proses penuaan dan perubahan degeneratif progresif. Promosi perawatan daya ingat digunakan remaja dan dewasa, namun penggunaan terhadap peningkatan memori 1ansia perlu penjelasan. Penelitian bertujuan meningka...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English |
Published: |
2013
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.unair.ac.id/134094/1/9.%20PROMOSI%20PERAWATAN%20DAYA%20INGAT%20SUDAH.pdf https://repository.unair.ac.id/134094/ http://www.lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English |
id |
id-langga.134094 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.1340942024-10-17T07:29:40Z https://repository.unair.ac.id/134094/ PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO KUSHARIYADI, - RT1-120 Nursing RT89-120 Specialties in nursing Lansia secara fisiologis terjadi penurunan ireversibel fungsi kognitif (memori) disebabkan proses penuaan dan perubahan degeneratif progresif. Promosi perawatan daya ingat digunakan remaja dan dewasa, namun penggunaan terhadap peningkatan memori 1ansia perlu penjelasan. Penelitian bertujuan meningkatkan memori lansia dengan promosi perawatan daya ingat. Jenis penelitian eksperimen semu dengan two group prepost treatment design, menggnnakan tehnik simple random sampling. Besar sampel kelompok perlakuan dan kontrol 30 lansia. Kriteria inklusi meliputi usia 60-80 tahun, dapat diukur status fungsi kognitif (memori), memiliki tingkat fungsi kognitif (memori) ringan sampai sedang, berkomunikasi lancar, bersedia menjadi responden. Penelitian bertempat di Panti Werdha Mojopahit Mojokerto pada April 2013. Instrumen menggunakan modul promosi perawatan daya ingat dan peningkatan fungsi kognitif dengan uji analisis wilcoxon sign rank test (p<O,O5) dan mann whitney test (P<O,O5). Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan tingkat kemampuan orientasi (p<O,O03), tidak ada perbedaan tingkat kemampuan registrasi (P<I,OOO), ada perbedaan tingkat kemampuan perhatian dan kalkulasi (P<0,039), ada perbedaan tingkat kemampuan mengingat kembali (p<O,046)ada perbedaan tingkat kemampuan bahasa (p<O,035), ada perbedaan fungsi kognitif (memori) (p<O,OOI), ada perbedaan fungsi kognitif (memori) kelompok perlakuan dan kontrol (p<O,OO2). Kesimpulan penelitian yaitu promosi perawatan daya ingat mengglmakan teori hubungan terapeutik perawat-pasien dan teori konsekuensi fungsional secara signifilcan meningkatkan· memori' lansia. Saran meliputi pengguiiaan promosi perawatan daya ingat pada lansia diperlukan kerjasama dan partisipasi aktif semua pihak 2013 Thesis NonPeerReviewed text en https://repository.unair.ac.id/134094/1/9.%20PROMOSI%20PERAWATAN%20DAYA%20INGAT%20SUDAH.pdf KUSHARIYADI, - (2013) PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://www.lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
continent |
Asia |
country |
Indonesia Indonesia |
content_provider |
Universitas Airlangga Library |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English |
topic |
RT1-120 Nursing RT89-120 Specialties in nursing |
spellingShingle |
RT1-120 Nursing RT89-120 Specialties in nursing KUSHARIYADI, - PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO |
description |
Lansia secara fisiologis terjadi penurunan ireversibel fungsi kognitif (memori) disebabkan proses penuaan dan perubahan degeneratif progresif. Promosi perawatan daya ingat digunakan remaja dan dewasa, namun penggunaan terhadap peningkatan memori 1ansia perlu penjelasan. Penelitian bertujuan meningkatkan memori lansia dengan promosi perawatan daya ingat. Jenis penelitian eksperimen semu dengan two group prepost treatment design, menggnnakan tehnik simple random sampling. Besar sampel kelompok perlakuan dan kontrol 30 lansia. Kriteria inklusi meliputi usia 60-80 tahun, dapat diukur status fungsi kognitif (memori), memiliki tingkat fungsi kognitif (memori) ringan sampai sedang, berkomunikasi lancar, bersedia menjadi responden. Penelitian bertempat di Panti Werdha Mojopahit Mojokerto pada April 2013. Instrumen menggunakan modul promosi perawatan daya ingat dan peningkatan fungsi kognitif dengan uji analisis wilcoxon sign rank test (p<O,O5) dan mann whitney test (P<O,O5). Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan tingkat kemampuan orientasi (p<O,O03), tidak ada perbedaan tingkat kemampuan registrasi (P<I,OOO), ada perbedaan tingkat kemampuan perhatian dan kalkulasi (P<0,039), ada perbedaan tingkat kemampuan mengingat kembali (p<O,046)ada perbedaan tingkat kemampuan bahasa (p<O,035), ada perbedaan fungsi kognitif (memori) (p<O,OOI), ada perbedaan fungsi kognitif (memori) kelompok perlakuan dan kontrol (p<O,OO2). Kesimpulan penelitian yaitu promosi perawatan daya ingat mengglmakan teori hubungan terapeutik perawat-pasien dan teori konsekuensi fungsional secara signifilcan meningkatkan· memori' lansia. Saran meliputi pengguiiaan promosi perawatan daya ingat pada lansia diperlukan kerjasama dan partisipasi aktif semua pihak |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
KUSHARIYADI, - |
author_facet |
KUSHARIYADI, - |
author_sort |
KUSHARIYADI, - |
title |
PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP
PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO |
title_short |
PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP
PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO |
title_full |
PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP
PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO |
title_fullStr |
PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP
PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO |
title_full_unstemmed |
PROMOSI PERAWATAN DAYA INGAT (STIMULASI MEMORI) TERHADAP
PENINGKATAN FUNGSI KOGNITIF (MEMORI) LANSIA DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO |
title_sort |
promosi perawatan daya ingat (stimulasi memori) terhadap
peningkatan fungsi kognitif (memori) lansia di panti werdha mojopahit mojokerto |
publishDate |
2013 |
url |
https://repository.unair.ac.id/134094/1/9.%20PROMOSI%20PERAWATAN%20DAYA%20INGAT%20SUDAH.pdf https://repository.unair.ac.id/134094/ http://www.lib.unair.ac.id |
_version_ |
1814053924934516736 |