LAPORAN RANCANGAN MODIFIKASI PERILAKU PENANGANAN TANTRUM PADA INDIVIDU DI TAHAP PRE-SCHOOL DENGAN METODE MODIFIKASI PERILAKU EXTINCTION

Laporan ini bertujuan untuk merencanakan modifikasi perilaku tantrum pada anak usia prasekolah menggunakan metode modifikasi perilaku extinction. Subjek penelitian adalah anak perempuan berusia empat tahun dengan kebiasaan memukul, menangis, dan berteriak saat keinginannya tidak dipenuhi. Intervensi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Iftihairunnisa', Dwinda
Format: Monograph NonPeerReviewed
Language:Indonesian
English
Published: Fakultas Psikologi Universitas Airlangga 2024
Subjects:
Online Access:https://repository.unair.ac.id/134416/1/DWINDA%20INSYIRAH_112111133192_LAPORAN%20RANCANGAN%20MODIFIKASI%20PERILAKU%20PENANGANAN%20TANTRUM%20PADA%20INDIVIDU%20DI%20TAHAP%20PRE-SCHOOL%20%20DENGAN%20METODE%20MODIFIKASI%20PERILAKU%20EXTINCTION%20%281%29.pdf
https://repository.unair.ac.id/134416/2/DWINDA%20INSYIRAH_112111133192_LAPORAN%20RANCANGAN%20MODIFIKASI%20PERILAKU%20PENANGANAN%20TANTRUM%20PADA%20INDIVIDU%20DI%20TAHAP%20PRE-SCHOOL%20%20DENGAN%20METODE%20MODIFIKASI%20PERILAKU%20EXTINCTION.docx
https://repository.unair.ac.id/134416/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
English
Description
Summary:Laporan ini bertujuan untuk merencanakan modifikasi perilaku tantrum pada anak usia prasekolah menggunakan metode modifikasi perilaku extinction. Subjek penelitian adalah anak perempuan berusia empat tahun dengan kebiasaan memukul, menangis, dan berteriak saat keinginannya tidak dipenuhi. Intervensi melibatkan kombinasi extinction dan reinforcement positif untuk mengurangi perilaku negatif sambil mendorong perilaku alternatif yang diinginkan. Pendekatan ini diterapkan melalui kegiatan role play bersama orang tua, evaluasi bersama, serta pengelolaan situasi nyata seperti berbelanja. Hasil intervensi diharapkan mampu mengurangi frekuensi dan intensitas tantrum, mengurangi rivalitas saudara, serta meningkatkan kemampuan regulasi emosi anak. Penelitian ini menekankan pentingnya kolaborasi antara pengasuh dalam memastikan keberhasilan metode yang diterapkan.