PENDAFTARAN PEMINDAHAN HAK ATAS TANAH MELALUI JUAL BELI YANG DI BUAT DI BAWAH TANGAN
Jual beli yang dilakukan tanpa melalui Pejabat Pembuat Akta Tanah tetap dianggap sah asalkan memenuhi syarat � syarat yang telah ditentukan dalam Peraturan Perundang � Undangan yang berlaku. Sedangkan upaya hukum yang perlu dilakukan untuk pendaftaran tanah dalam jual beli yang dilakukan dibawah tan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2009
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/37571/1/gdlhub-gdl-s2-2010-musayohann-12507-tmk051-k.pdf http://repository.unair.ac.id/37571/2/gdlhub-gdl-s2-2010-musayohann-11026-tmk.051-p.pdf http://repository.unair.ac.id/37571/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
Summary: | Jual beli yang dilakukan tanpa melalui Pejabat Pembuat Akta Tanah tetap dianggap sah asalkan memenuhi syarat � syarat yang telah ditentukan dalam Peraturan Perundang � Undangan yang berlaku. Sedangkan upaya hukum yang perlu dilakukan untuk pendaftaran tanah dalam jual beli yang dilakukan dibawah tangan melalui pernyataan yang berkepentingan bahwa ia benar pemilik hak tersebut, keterangan saksi sekurang � kurangnya dua orang, permohonan kepada Pengadilan Negeri Surabaya dalam putusan jual beli dinyatakan sah dan permohonan kepada Pengadilan Negeri Surabaya dalam putusan memberikan penetapan agar jual beli tersebut dapat dipakai untuk proses pendaftaran ( balik nama ). |
---|