RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR
Dana bergulir merupakan fasilitas pemerintah dalam membantu perkuatan permodalan bagi koperasi, usaha mikro, kecil, dan menengah. Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur telah menyalurkan dana bergulir sejak tahun 2001. Jumlah koperasi/UMKM penerima dana bergulir sampai dengan tahun 2012 ada...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2014
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/38607/2/gdlhub-gdl-s2-2014-isnanining-30455-4.abst-k.pdf http://repository.unair.ac.id/38607/14/gdlhub-gdl-s2-2014-isnanining-30455-fulltext.pdf http://repository.unair.ac.id/38607/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.38607 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.386072017-06-20T16:56:58Z http://repository.unair.ac.id/38607/ RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR ISNANININGSIH, 041142044 HD2340.8-2346.5 Small and medium-sized businesses, artisans,handicrafts, trades HG1811-2351 Special classes of banks and financial institutions HV40-69 Social service. Social work. Charity organization and practice TK7800-8360 Electronics Dana bergulir merupakan fasilitas pemerintah dalam membantu perkuatan permodalan bagi koperasi, usaha mikro, kecil, dan menengah. Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur telah menyalurkan dana bergulir sejak tahun 2001. Jumlah koperasi/UMKM penerima dana bergulir sampai dengan tahun 2012 adalah sebanyak 453 Koperasi/UMKM dengan jumlah realisasi pinjaman dana bergulir adalah sebesar 70 M. Dalam melaksanakan pelayanan dana bergulir, sistem pengelolaan dana bergulir masih manual, proses seleksi administrasi lama dan kurang selektif. Hal ini mengakibatkan pelayanan dana bergulir tidak efisien. Penelitian ini bertujuan merancang sistem e-dagulir untuk meningkatkan pelayanan publik secara efektif dan efisien di Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur. Metodologi yang digunakan adalah penelitian kualitatif eksploratoris dengan pendekatan melalui studi kasus. Dengan seleksi administrasi dan otomatisasi pelaporan yang dilakukan oleh sistem e-dagulir dapat mempercepat waktu pelayanan dana bergulir. Estimasi penghematan waktu dengan menggunakan sistem e-dagulir diperkirakan dapat menghemat waktu selama 225 menit atau 3 jam 45 menit atau 75 %. 2014-03-03 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/38607/2/gdlhub-gdl-s2-2014-isnanining-30455-4.abst-k.pdf text id http://repository.unair.ac.id/38607/14/gdlhub-gdl-s2-2014-isnanining-30455-fulltext.pdf ISNANININGSIH, 041142044 (2014) RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
HD2340.8-2346.5 Small and medium-sized businesses, artisans,handicrafts, trades HG1811-2351 Special classes of banks and financial institutions HV40-69 Social service. Social work. Charity organization and practice TK7800-8360 Electronics |
spellingShingle |
HD2340.8-2346.5 Small and medium-sized businesses, artisans,handicrafts, trades HG1811-2351 Special classes of banks and financial institutions HV40-69 Social service. Social work. Charity organization and practice TK7800-8360 Electronics ISNANININGSIH, 041142044 RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR |
description |
Dana bergulir merupakan fasilitas pemerintah dalam membantu perkuatan
permodalan bagi koperasi, usaha mikro, kecil, dan menengah. Dinas Koperasi dan
UMKM Provinsi Jawa Timur telah menyalurkan dana bergulir sejak tahun 2001.
Jumlah koperasi/UMKM penerima dana bergulir sampai dengan tahun 2012
adalah sebanyak 453 Koperasi/UMKM dengan jumlah realisasi pinjaman dana
bergulir adalah sebesar 70 M. Dalam melaksanakan pelayanan dana bergulir,
sistem pengelolaan dana bergulir masih manual, proses seleksi administrasi lama
dan kurang selektif. Hal ini mengakibatkan pelayanan dana bergulir tidak efisien.
Penelitian ini bertujuan merancang sistem e-dagulir untuk meningkatkan
pelayanan publik secara efektif dan efisien di Dinas Koperasi dan UMKM
Provinsi Jawa Timur. Metodologi yang digunakan adalah penelitian kualitatif
eksploratoris dengan pendekatan melalui studi kasus. Dengan seleksi administrasi
dan otomatisasi pelaporan yang dilakukan oleh sistem e-dagulir dapat
mempercepat waktu pelayanan dana bergulir. Estimasi penghematan waktu
dengan menggunakan sistem e-dagulir diperkirakan dapat menghemat waktu
selama 225 menit atau 3 jam 45 menit atau 75 %. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
ISNANININGSIH, 041142044 |
author_facet |
ISNANININGSIH, 041142044 |
author_sort |
ISNANININGSIH, 041142044 |
title |
RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR |
title_short |
RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR |
title_full |
RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR |
title_fullStr |
RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR |
title_full_unstemmed |
RANCANGAN E-DAGULIR UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK SECARA EFEKTIF DAN EFISIEN DI DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI JAWA TIMUR |
title_sort |
rancangan e-dagulir untuk meningkatkan pelayanan publik secara efektif dan efisien di dinas koperasi dan umkm provinsi jawa timur |
publishDate |
2014 |
url |
http://repository.unair.ac.id/38607/2/gdlhub-gdl-s2-2014-isnanining-30455-4.abst-k.pdf http://repository.unair.ac.id/38607/14/gdlhub-gdl-s2-2014-isnanining-30455-fulltext.pdf http://repository.unair.ac.id/38607/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681144379503280128 |