STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA
Kesejahteraan merupakan tujuan yang ingin dicapai oleh setiap masyarakat suatu bangsa. Selama ini, kesejahteraan selalu disamakan dengan keadaan material, seperti pendapatan, konsumsi, dan kekayaan namun faktanya keadaan material bukanlah satu-satunya sumber kesejahteraan. Terdapat faktor lain seper...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2016
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/39857/1/ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/39857/2/C.91-16%20Ram%20s.pdf http://repository.unair.ac.id/39857/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.39857 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.398572016-07-21T02:44:24Z http://repository.unair.ac.id/39857/ STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA RACHMA FITRIA RAMADHAN, 041211132016 HB172.5 - Macroeconomics HB522-715 Income. Factor shares Kesejahteraan merupakan tujuan yang ingin dicapai oleh setiap masyarakat suatu bangsa. Selama ini, kesejahteraan selalu disamakan dengan keadaan material, seperti pendapatan, konsumsi, dan kekayaan namun faktanya keadaan material bukanlah satu-satunya sumber kesejahteraan. Terdapat faktor lain seperti status pekerjaan yang mempengaruhi kesejahteraan. Status pekerjaan ini tidak dimasukkan dalam perhitungan kesejahteraan objektif melainkan dimasukkan ke dalam kesejahteraan subjektif. Kesejahteraan subjektif dalam penelitian ini digambarkan secara global melalui kebahagiaan (happiness) dan secara domain tertentu seperti kepuasan hidup dalam terminologi pekerjaan (job satisfaction). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kekayaan, status pekerjaan utama, tingkat pendidikan, jam kerja, dan faktor demografi terhadap kesejahteraan subjektif secara global dan domain. Penelitian ini menggunakan teknik regresi model logit. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kekayaan, status pekerjaan, tingkat pendidikan, variabel demografi berpengaruh terhadap kesejahteraan subjektif baik secara global maupun domain sedangkan jam kerja hanya berpengaruh terhadap kesejahteraan subjektif domain. 2016 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/39857/1/ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/39857/2/C.91-16%20Ram%20s.pdf RACHMA FITRIA RAMADHAN, 041211132016 (2016) STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
HB172.5 - Macroeconomics HB522-715 Income. Factor shares |
spellingShingle |
HB172.5 - Macroeconomics HB522-715 Income. Factor shares RACHMA FITRIA RAMADHAN, 041211132016 STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA |
description |
Kesejahteraan merupakan tujuan yang ingin dicapai oleh setiap masyarakat suatu bangsa. Selama ini, kesejahteraan selalu disamakan dengan keadaan material, seperti pendapatan, konsumsi, dan kekayaan namun faktanya keadaan material bukanlah satu-satunya sumber kesejahteraan. Terdapat faktor lain seperti status pekerjaan yang mempengaruhi kesejahteraan. Status pekerjaan ini tidak dimasukkan dalam perhitungan kesejahteraan objektif melainkan dimasukkan ke dalam kesejahteraan subjektif. Kesejahteraan subjektif dalam penelitian ini digambarkan secara global melalui kebahagiaan (happiness) dan secara domain tertentu seperti kepuasan hidup dalam terminologi pekerjaan (job satisfaction). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kekayaan, status pekerjaan utama, tingkat pendidikan, jam kerja, dan faktor demografi terhadap kesejahteraan subjektif secara global dan domain. Penelitian ini menggunakan teknik regresi model logit. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kekayaan, status pekerjaan, tingkat pendidikan, variabel demografi berpengaruh terhadap kesejahteraan subjektif baik secara global maupun domain sedangkan jam kerja hanya berpengaruh terhadap kesejahteraan subjektif domain. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
RACHMA FITRIA RAMADHAN, 041211132016 |
author_facet |
RACHMA FITRIA RAMADHAN, 041211132016 |
author_sort |
RACHMA FITRIA RAMADHAN, 041211132016 |
title |
STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA |
title_short |
STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA |
title_full |
STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA |
title_fullStr |
STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA |
title_full_unstemmed |
STUDI KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF DOMAIN DAN GLOBAL DI INDONESIA |
title_sort |
studi kesejahteraan subjektif domain dan global di indonesia |
publishDate |
2016 |
url |
http://repository.unair.ac.id/39857/1/ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/39857/2/C.91-16%20Ram%20s.pdf http://repository.unair.ac.id/39857/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681144608828948480 |