EVALUASI ATAS PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN RSUD HAJI SURABAYA (BLUD) TAHUN BUKU 2013
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami penyajian laporan keuangan setelah diterapkannya Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah (PPK-BLUD) pada RSU Haji Surabaya berdasarkan aturan Permendagri No. 61 Tahun 2007 tentang pedoman teknis pengelolaan keuangan badan layanan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2016
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/41145/1/ABSTRAKSI.pdf http://repository.unair.ac.id/41145/2/A.227-16%20Put%20e.pdf http://repository.unair.ac.id/41145/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami penyajian
laporan keuangan setelah diterapkannya Pola Pengelolaan Keuangan Badan
Layanan Umum Daerah (PPK-BLUD) pada RSU Haji Surabaya berdasarkan
aturan Permendagri No. 61 Tahun 2007 tentang pedoman teknis pengelolaan
keuangan badan layanan umum daerah. Berdasarkan permasalahan yang ada,
penelitian ini menggunakan pendekatan studi kasus. Jenis penelitian ini
menggunakan metode kualitatif deskriptif yang bertujuan untuk memberikan
gambaran secara objektif mengenai yang diteliti dengan menggunakan metode
dokumentasi, observasi, dan wawancara pada bagian Akuntansi untuk
memperoleh data. Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa RSU Haji
Surabaya belum sepenuhnya menerapkan peraturan yang ditetapkan oleh
Permendagri No. 61 Tahun 2007, hal ini dapat diketahui dengan adanya beberapa
aturan yang belum dipenuhi. |
---|