Kebijakan deviden, kebijakan utang dan resiko sebagai mediasi pengaruh antara kepemilikan manajemen dan kepemilikan institusional terhadap kinerja keuangan perusahaan pada perusahaan manufaktur yang go public di Indonesia
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menguji kepemilikan manajemen berpengaruh signifikan terhadap kincrja kcuangan perusahaan mclalui kebijakan dividen, kebijakan hutang dan risiko opcrasional. Menguji kcpcmilikan institusional berpengaruh signifikan terhadap kinelja keuangan peru...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Other NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian |
Published: |
UNIVERSITAS AIRLANGGA
2012
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/43077/1/gdlhub-gdl-res-2013-supriyono-27262-lp.04-13-k.pdf http://repository.unair.ac.id/43077/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian |
Summary: | Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menguji kepemilikan manajemen berpengaruh signifikan terhadap kincrja kcuangan perusahaan mclalui kebijakan dividen, kebijakan hutang dan risiko opcrasional. Menguji kcpcmilikan institusional berpengaruh signifikan terhadap kinelja keuangan perusahaan melalui kebijakan dividen, kebijakan hutang dan risiko operasional.
Penelitian ini bersifat eksplanatory research, karena tujuan dari penelitian ini adalah menjelaskan pengaruh antar variable setelah menguji hipotcsis-hipotesis penelitian yang dibangun berdasarkan tcori. Data dipcrolch dari laporan kClIangan yang sudah diaudit pada perusahaan yang go public di Bursa Efek Indonesia (BEl) dari tahun 2005-2010 |
---|