Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan ketahanan berbagai hibrida tanaman kubis asal impor dan lokal terhadap infeksi jamur patogen dilihat dari besarnya nekrosis daun dan profil proteinnya. Sebagai bahan penelitian digunakan 6 jenis hibrida tanaman kubis yaitu hibrida K-K Cross,...
Saved in:
Main Authors: | , , , |
---|---|
Format: | Conference or Workshop Item PeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian Indonesian |
Published: |
2008
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/45597/3/Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/45597/1/Bukti%20C15%20-%20Uji%20Ketahanan%20Berbagai%20Hibrida%20Tanaman%20Kubis.pdf http://repository.unair.ac.id/45597/2/Reviewer%20dan%20Validasi%20Bukti%20C15.pdf http://repository.unair.ac.id/45597/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.45597 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.455972016-11-13T22:54:43Z http://repository.unair.ac.id/45597/ Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen Manuhara, Yosephine Sri Wulan Puspaningsih, Ni Nyoman Tri Wahyunngsih, Sri Puji Astuti Savitri, Widhi Dyah QD415-436 Biochemistry QK710-899 Plant physiology SB Plant culture Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan ketahanan berbagai hibrida tanaman kubis asal impor dan lokal terhadap infeksi jamur patogen dilihat dari besarnya nekrosis daun dan profil proteinnya. Sebagai bahan penelitian digunakan 6 jenis hibrida tanaman kubis yaitu hibrida K-K Cross, Ishito, Sinjiku, Gloria osena, Rotan osena, dan investor, sedangkan jamur patogen yang digunakan adalah Penicillum sp., Mucor sp., Aspergillus sp.Dan Alternaria sp. Uji ketahanan dilakukan dengan cara menginokulasikan miselium-disk (diameter 5 mm) yang telah ditumbuhi jamur patogen dipermukaan atas daun tanaman kubis. Tanaman kemudian dipelihara dalam keadaan lembab dan gelap. Tiga hari sebuah inokulasi diukur diameter nekrosis yang terjadi pada daun. Untuk mengetahui profil proteinnya dilakukan SDS-PAGE. Hasil penelitian menunjukan tingkat ketahanan 6 hibrida tanaman kubis terhadap infeksi berbagai macam jamur berbeda-beda, tetapi berdasarkan besarnnya nekrosis akhibat infeksi jamur diperoleh bahwa tanaman kubis lokal (Gloria osena, Rotan osena dan Investor)lebih tahan dibanding tanaman kubis impor (K-K Cross, Ishito, Sinjiku). Profil protein dari enam hibrida tanaman kubis yang digunakan dalam penelitian ini sama, yaitu terdiri dari 6 pita dengan berat molekul 200kDa, 150 kDa, 100 kDa, 50 kDa, 40 kDa,30 kDa. Di antara pita protein tersebutterdapat pita dengan berat molekul 33 kDa yang menunjukan berat molekul dari protein enzim β-1,3-endoglukanase. 2008 Conference or Workshop Item PeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/45597/3/Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/45597/1/Bukti%20C15%20-%20Uji%20Ketahanan%20Berbagai%20Hibrida%20Tanaman%20Kubis.pdf text id http://repository.unair.ac.id/45597/2/Reviewer%20dan%20Validasi%20Bukti%20C15.pdf Manuhara, Yosephine Sri Wulan and Puspaningsih, Ni Nyoman Tri and Wahyunngsih, Sri Puji Astuti and Savitri, Widhi Dyah (2008) Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen. In: Seminar Nasional Biodiversitas II "Biodiversitas Untuk Pembangunan Berkelanjutan", 19 Juli 2008, Surabaya, Indonesia. |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian Indonesian |
topic |
QD415-436 Biochemistry QK710-899 Plant physiology SB Plant culture |
spellingShingle |
QD415-436 Biochemistry QK710-899 Plant physiology SB Plant culture Manuhara, Yosephine Sri Wulan Puspaningsih, Ni Nyoman Tri Wahyunngsih, Sri Puji Astuti Savitri, Widhi Dyah Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen |
description |
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan ketahanan berbagai hibrida tanaman kubis asal impor dan lokal terhadap infeksi jamur patogen dilihat dari besarnya nekrosis daun dan profil proteinnya. Sebagai bahan penelitian digunakan 6 jenis hibrida tanaman kubis yaitu hibrida K-K Cross, Ishito, Sinjiku, Gloria osena, Rotan osena, dan investor, sedangkan jamur patogen yang digunakan adalah Penicillum sp., Mucor sp., Aspergillus sp.Dan Alternaria sp. Uji ketahanan dilakukan dengan cara menginokulasikan miselium-disk (diameter 5 mm) yang telah ditumbuhi jamur patogen dipermukaan atas daun tanaman kubis. Tanaman kemudian dipelihara dalam keadaan lembab dan gelap. Tiga hari sebuah inokulasi diukur diameter nekrosis yang terjadi pada daun. Untuk mengetahui profil proteinnya dilakukan SDS-PAGE. Hasil penelitian menunjukan tingkat ketahanan 6 hibrida tanaman kubis terhadap infeksi berbagai macam jamur berbeda-beda, tetapi berdasarkan besarnnya nekrosis akhibat infeksi jamur diperoleh bahwa tanaman kubis lokal (Gloria osena, Rotan osena dan Investor)lebih tahan dibanding tanaman kubis impor (K-K Cross, Ishito, Sinjiku). Profil protein dari enam hibrida tanaman kubis yang digunakan dalam penelitian ini sama, yaitu terdiri dari 6 pita dengan berat molekul 200kDa, 150 kDa, 100 kDa, 50 kDa, 40 kDa,30 kDa. Di antara pita protein tersebutterdapat pita dengan berat molekul 33 kDa yang menunjukan berat molekul dari protein enzim β-1,3-endoglukanase. |
format |
Conference or Workshop Item PeerReviewed |
author |
Manuhara, Yosephine Sri Wulan Puspaningsih, Ni Nyoman Tri Wahyunngsih, Sri Puji Astuti Savitri, Widhi Dyah |
author_facet |
Manuhara, Yosephine Sri Wulan Puspaningsih, Ni Nyoman Tri Wahyunngsih, Sri Puji Astuti Savitri, Widhi Dyah |
author_sort |
Manuhara, Yosephine Sri Wulan |
title |
Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen |
title_short |
Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen |
title_full |
Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen |
title_fullStr |
Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen |
title_full_unstemmed |
Uji Ketahanan Berbagai Hibrida Tanaman Kubis (Brassica oleracea CV. Capitata L.) terhadap Infeksi Jamur Patogen |
title_sort |
uji ketahanan berbagai hibrida tanaman kubis (brassica oleracea cv. capitata l.) terhadap infeksi jamur patogen |
publishDate |
2008 |
url |
http://repository.unair.ac.id/45597/3/Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/45597/1/Bukti%20C15%20-%20Uji%20Ketahanan%20Berbagai%20Hibrida%20Tanaman%20Kubis.pdf http://repository.unair.ac.id/45597/2/Reviewer%20dan%20Validasi%20Bukti%20C15.pdf http://repository.unair.ac.id/45597/ |
_version_ |
1681145486633861120 |