ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA

PT. GARAM adalab perusahaan manufaktur yang memproduksi garam, hingga saat ini berupa garam halus dan garam kasar beryodium. PT. GARAM berbentuk persero dengan kantor pusat berkedudukan di Kalianget, Madura dengan pabrik di Wilayah Jawa Timur terdapat di Gresik dan Madura. Tujuan perusahaan selain m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 2004
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/47002/1/A%2038-05%20Nur%20A.pdf
http://repository.unair.ac.id/47002/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
id id-langga.47002
record_format dspace
spelling id-langga.470022016-11-24T17:51:26Z http://repository.unair.ac.id/47002/ ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E HF5601 Accounting HG4001-4285 Finance management. Business finance.Corporation finance PT. GARAM adalab perusahaan manufaktur yang memproduksi garam, hingga saat ini berupa garam halus dan garam kasar beryodium. PT. GARAM berbentuk persero dengan kantor pusat berkedudukan di Kalianget, Madura dengan pabrik di Wilayah Jawa Timur terdapat di Gresik dan Madura. Tujuan perusahaan selain memproduksi garam berkualitas sesuai dengan standart garam industri sehingga Indonesia tidak harus mengimport garam industri dan luar negri, juga turut membina petani garam sehingga produksinya memenuhi syarat. Penelitian yang dilakukan penulis ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah penerapan analisis biaya relevan sebagai alat bantu manajemen dalam menentukan keputusan memperbaiki mesin lama atau membeli mesin baru, dan memilih mesin baru mana yang akan dibeli. Dalam pembelian mesin baru PT. GARAM memiliki beberapa alternatif, ada 2 (dua) mesin yang bisa dipilih, yaitu mesin A atau mesin B. Dan alternatif membiayai investasi tersebut dengan menggunakan modal sendiri atau melakukan pinjaman pada bank. Dalam menganalisis keputusan investasi ini digunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif dengan menggunakan nondiscunting models dan discounting models. ldentifikasi dilakukan terhadap semua data dan iuformasi biaya yang relevan terhadap alternatif keputusan manajemen, kemudian dilakukan proyeksi arus kas dan menghitung payback period, memperbitungkan nilai waktu dari semua net cash flaw dengan metode net present value (NPV), menghitung average return an invesnment dan internal rate of return ORR). 2004 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/47002/1/A%2038-05%20Nur%20A.pdf ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E (2004) ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
topic HF5601 Accounting
HG4001-4285 Finance management. Business finance.Corporation finance
spellingShingle HF5601 Accounting
HG4001-4285 Finance management. Business finance.Corporation finance
ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E
ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA
description PT. GARAM adalab perusahaan manufaktur yang memproduksi garam, hingga saat ini berupa garam halus dan garam kasar beryodium. PT. GARAM berbentuk persero dengan kantor pusat berkedudukan di Kalianget, Madura dengan pabrik di Wilayah Jawa Timur terdapat di Gresik dan Madura. Tujuan perusahaan selain memproduksi garam berkualitas sesuai dengan standart garam industri sehingga Indonesia tidak harus mengimport garam industri dan luar negri, juga turut membina petani garam sehingga produksinya memenuhi syarat. Penelitian yang dilakukan penulis ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah penerapan analisis biaya relevan sebagai alat bantu manajemen dalam menentukan keputusan memperbaiki mesin lama atau membeli mesin baru, dan memilih mesin baru mana yang akan dibeli. Dalam pembelian mesin baru PT. GARAM memiliki beberapa alternatif, ada 2 (dua) mesin yang bisa dipilih, yaitu mesin A atau mesin B. Dan alternatif membiayai investasi tersebut dengan menggunakan modal sendiri atau melakukan pinjaman pada bank. Dalam menganalisis keputusan investasi ini digunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif dengan menggunakan nondiscunting models dan discounting models. ldentifikasi dilakukan terhadap semua data dan iuformasi biaya yang relevan terhadap alternatif keputusan manajemen, kemudian dilakukan proyeksi arus kas dan menghitung payback period, memperbitungkan nilai waktu dari semua net cash flaw dengan metode net present value (NPV), menghitung average return an invesnment dan internal rate of return ORR).
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E
author_facet ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E
author_sort ARY FAJAR NURSANTI, 040234700 E
title ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA
title_short ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA
title_full ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA
title_fullStr ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA
title_full_unstemmed ANALISIS BIAYA RELEVAN UNTUK MEMBANTU PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN MEMPERBAIKI ATAU MEMBELI MESIN PRODUKSI BARU PADA PT. GARAM SURABAYA
title_sort analisis biaya relevan untuk membantu pengambilan keputusan manajemen memperbaiki atau membeli mesin produksi baru pada pt. garam surabaya
publishDate 2004
url http://repository.unair.ac.id/47002/1/A%2038-05%20Nur%20A.pdf
http://repository.unair.ac.id/47002/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681145740201558016