PENERAPAN PENGENDALIAN INTERNAL ATAS SISTEM INFORMASI PENGADAAN MATERIAL PADA PT. WIKA TULUNGAGUNG
Seiring dengan anggapan bahwa infonnasi merupakan komoditas vital bagi perusahaan saat ini, setiap manajer menghendaki sistem informasi akuntansi yang handal untuk membantu terciptanya proses pengambilan keputusan yang cepat dan akurat. Pengendalian internal sebagai salah satu komponen utama dalam p...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian |
Published: |
2002
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/47807/1/A%2044-03%20Nug%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/47807/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian |
Summary: | Seiring dengan anggapan bahwa infonnasi merupakan komoditas vital bagi perusahaan saat ini, setiap manajer menghendaki sistem informasi akuntansi yang handal untuk membantu terciptanya proses pengambilan keputusan yang cepat dan akurat. Pengendalian internal sebagai salah satu komponen utama dalam penerapan sistem pun menjadi perhatian para manajer agar sistem yang diterapkan dapat memenuhi tujuan diterapkan sistem tersebut.
Namun terkadang para manajer kurang memperhatikan hal tersebut saat dirasa sistem yang berjalan tidak menimbulkan masalah. Akhirnya sistem yang diterapkan pun tidak memenuhi persyaratan pengendalian internal yang memadai. Salah satu contoh penyebabnya adalah sikap para personel yang terlibat dalam sistem memberikan kepercayaan yang berlebihan kepada bagian lain untuk mengerjakan tugas dan wewenangnya yang menimbulkan ketidakakuratan suatu informasi yang dihasilkan. |
---|