TANGGUNG GUGAT PERUM PEGADAIAN ATAS HILANGNYA KENDARAAN BERMOTOR YANG DIJADIKAN JAMINAN HUTANG

Didalam perjanjian utang piutang dengan jaminan di 1embaga pegadaian wilayah Kotamadya Surabaya, saat terbentuknya perjanjian gadai antard Kredilor penerlm~ gadai dengan debitor pemberi gadai ada1ah ketika terjadi penyerahan barang gadai dari nasabah (debitor) kepada Perum Pegadaian (Kreditor) dan d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: DIDIK SUSILO, 039313678
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 2000
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/49854/7/kk%20per%2074-00%20sus%20t.pdf
http://repository.unair.ac.id/49854/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Description
Summary:Didalam perjanjian utang piutang dengan jaminan di 1embaga pegadaian wilayah Kotamadya Surabaya, saat terbentuknya perjanjian gadai antard Kredilor penerlm~ gadai dengan debitor pemberi gadai ada1ah ketika terjadi penyerahan barang gadai dari nasabah (debitor) kepada Perum Pegadaian (Kreditor) dan disertai pembe an uang pinjaman atau piutang dari kreditor kepada debitor yang bersangkutan. Sehingga perjanj ian utang piutang dengan jaminan berupa kendaraan bermotor tersebut merupakan perjanjian riil dan mengandung asas konsensuan Jika terjadi kehilangan atau kerusakan pada kendaraan bermotor yang menjadi barang gadai atau jaminan tersebut, maka pihak Perum Pegadaian ng bersangkutan harus bertanggung gugat. Hal ini didasarkan pada ketentuan-ketentu~n yang terdapat dalam BW, antara lain pasal 1154, pasal 1338, pasal 1339, serta 1ebih