STRATEGIC PERFORMANCE REPORT SEBAGAI DASAR UNTUK MENGEVALUASI K1NERJA PERUSAHAAN PADA PT. INDUSTRI SODA INDONESIA (PERSERO)

Dalam era globalisasi sekarang ini, perusahaan dituntut untuk mampu beradaptasi dengan cepat. dalam arti mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan bisnis yang bergerak sangat cepat dan turbulen. Perubahan Hngkungan bisnis tersebut menuntut perusahaan untuk mendesain organisasi agar tleksibel, terint...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ANITA CAROLINA, 049711609-E
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 2001
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/50086/7/A%20264-01%20Car%20s.pdf
http://repository.unair.ac.id/50086/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Description
Summary:Dalam era globalisasi sekarang ini, perusahaan dituntut untuk mampu beradaptasi dengan cepat. dalam arti mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan bisnis yang bergerak sangat cepat dan turbulen. Perubahan Hngkungan bisnis tersebut menuntut perusahaan untuk mendesain organisasi agar tleksibel, terinteb1fasi, serta inovatif dengan kinerja yang mendukung sehingga perubahan dapat dijadikan sebagai peluang dan bukan sebagai ancaman. Penelitian ini dilaksanakan pada PT Industri Soda Indonesia (Persero) di Sidoarjo, yang selama ini menggunakan laporan kine~ia (performance rep<Jrl) yang hanya memuat informasi mengenai kiner.ia perusahaan dalam perspektif keuangan saja tanpa menyertakan kineIja lain seperti: peningkatan kepercayaan customer terhadap produk atau jasa yang dihasilkan perusahaan. peningkatan kompetensi dan komitmen personel, serta peningkatan cost effectiveness untuk mengevaluasi kinerjanya, sehingga dapat mengakibatkan perusahaan berpandangan sempit (berorientasi pada jangka pendek) dalam mengambil langkahlangkah stratejiknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengangkat permasalahan tersebut dengan cara menggunakan rerangka balanced scorecard dalam meyusun Japoran kinet:,ia (pe,.-((mnance report) perusahaan. Dengan menggunakan rerangka balanced .ltcorecard suatu performance report dapat menjadi suatu laporan yang bersifat stratejik (.'Itralegic performance repor~). karena balanced ....corecard merupakan suatusarana untuk meneIjemahkan dan mengimplemantasikan strategi peruasahaan, yang mencakup empat perspektif stratejik, yaitu: keuangan, pelangbran, proses bisnis internal. serta pertumbuhan dan pembelajaran. Pendekatan penelitian dalam penelitian ini adalah pendekatan penelitian kualitatif. Berdasarkan survey yang dilakukan, diperoleh data-data yang dibutuhkan, baik data kualitatif maupun data kuantitatif yang diperoleh dari sumber data primer dan sekunder. Langkah selanjutnya adalah melakukan pengolahan data, analisis dan membandingkan dengan landasan teori yang ada. sehingga dapat diperoleh suatu gambaran dan penjelasan yang baik atas penerapan strategic perfim1lance reporl sebabrai dasar unluk mengevaluasi kinerja perusahaan. Kesimpulan dari penelitian int adalah PT Industri Soda Indonesia (Persero) menggunakan laporan kineIja (performance report) yang hanya memuat intormasi mengenai kinerjanya dalam perspektif keuangan saja untuk mengevaluasi kinerjanya. Oleh karena itu, perlu diterapkan strategic pe~'fi)rmance report yang memuat informasi mengenai kinerja perusahaan dalam perspektifkeuangan dan non keuangan (operasional) untuk mengevaluasi kinerjanya, sehingga seluruh personel yang terlibat dalam kineIja perusahaan dapat memantau seberapa jauh tujuan perusahaan telah diwujudkan sesuai dengan strategi yang telah ditetapkan, agar kinerja mereka sejalan dengan kine~ia yang diharapkan pemsahaan.