PENGARUH TERAPI SENI BAGI PENDERITA SKIZOFRENIA DALAM NOVEL SKIZOFRENIAISME (KETIKA SUTRIS TAK LAGI SUTRIS) KARYA DADANG RUSBIANTORO

Skizofreniaisme (ketika Sutris tak lagi Sutris) merupakan novel Dadang Rusbiantoro yang diterbitkan oleh Yayasan Kalamakara dan Yayasan Sumbu pada 2002. Teks Skizofreniaisme menghadirkan tokoh Sutrisna, yang menjadi objek cerita dan mewakili realitas skizofrenia. Realitas skizofrenia dalam teks ini...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: BAGUS NARTO WIYONO
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
English
English
English
English
English
English
English
Published: 2003
Subjects:
Online Access:https://repository.unair.ac.id/50099/13/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/14/2.%20ABSTRAK.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/15/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/16/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/17/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/18/6.%20BAB%20III%20ANALISA%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/19/7.%20BAB%20IV%20KESIMPULAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/20/8.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/21/9.%20LAMPIRAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/50099/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
English
English
English
English
English
English
English
Description
Summary:Skizofreniaisme (ketika Sutris tak lagi Sutris) merupakan novel Dadang Rusbiantoro yang diterbitkan oleh Yayasan Kalamakara dan Yayasan Sumbu pada 2002. Teks Skizofreniaisme menghadirkan tokoh Sutrisna, yang menjadi objek cerita dan mewakili realitas skizofrenia. Realitas skizofrenia dalam teks ini mencerminkan nasib dan penderitaan skizofrenia. Fenomena perawatan penderita skizofrenia digambarkan secara lugas dan gamblang, bagaimana tokoh Sutrisna mempunyai asosiasi dan perilaku yang khas dan aneh, karena sebuah penyimpangan perilaku individu akibat dari gangguan asosiasi. Masalah yang menjadi fokus pembicaraan adalah tentang keterkaitan antar unsur struktur intrinsik dalam teks skizofreniaisme dan pengaruh terapi seni bagi skizofrenia. Tujuan penelitian ini untuk mengungkapkan keterkaitan unsur-unsur yang membangun struktur teks skizofreniaisme, serta menawarkan sebuah realitas baru tentang terapi seni bagi penderita skizofrenia.