FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLUME EKSPOR KAYU LAPIS INDONESIA KE JEPANG
Sejak menurunnya harga minyak bumi dipasar internasional, maka peranan ekspor non-migas diperlukan untuk mencukupi kebutuhan dana guna pembiayaan pembangunan, Untuk itu pemerintah melakukan bcrbagai upaya untuk dapat mendorong laju ekspor non-migas diberbagai sektor. Komoditi kayu lapis sebagai sal...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian |
Published: |
1998
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/51354/1/KK%20C%20702-98%20HID%20F.pdf http://repository.unair.ac.id/51354/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian |
Summary: | Sejak menurunnya harga minyak bumi dipasar internasional, maka peranan ekspor non-migas diperlukan untuk mencukupi kebutuhan dana guna pembiayaan pembangunan, Untuk itu pemerintah melakukan bcrbagai upaya untuk dapat mendorong laju ekspor non-migas diberbagai sektor.
Komoditi kayu lapis sebagai salah satu dagangan ekspor non-migas sampai saat ini maupun masa mendatang masih tetap penting bagi Indonesia walaupun dihadapkan pada berbagai masalah diantaranya berupa kuota impor oleh negara-negara importir, masalah persaingan dengan komoditi kayu lapis dari negara produsen lain di dunia dan sebagainya. Kepentingan pemerintah terhadap komoditi kayu lapis ini tidak hanya menyangkut masalah pemasukan berupa devisa namun juga berkaitan dengan masalah keterlibatan beribu-ribu penduduk yang bekerja pada industri kayu lapis. |
---|