GAMBARAN DARAK PERIFER TIKUS PUTIH ( rattus norvegicus) JANTAN SEBAGAI HEWAN MODEL SIROSIS RATI DENGAN TEHNIK LlGASI DUKTUS BILIARIS
Hewan percobaan dalam penelitian ini adalah tikus putih (Rattus norvegicus) jantan sebanyak 35 ekor. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terbagi dalam lima perlakuan dan tujuh ulangan. Perlakuan berupa obstruksi duktus biliaris dengan tehnik LOB. Setelah dilak...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian |
Published: |
2004
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/52952/1/52952.pdf http://repository.unair.ac.id/52952/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian |
Summary: | Hewan percobaan dalam penelitian ini adalah tikus putih (Rattus norvegicus) jantan sebanyak 35 ekor. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terbagi dalam lima perlakuan dan tujuh ulangan. Perlakuan berupa obstruksi duktus biliaris dengan tehnik LOB. Setelah dilakukan LOB, dilakukan pengamatan berupa pemeriksaan gambaran darah perifer dengan waktu yang berbeda. PO sebagai kelompok kontrol dilakukan pengamatan setelah laparotomi tanpa LOB. PI, P2, P3 dan P4 sebagai kelompok perlakuan dilakukan pengamatan pada minggu pertama, kedua, ketiga dan keempat. Oata di analisis dengan menggunakan analisis ragam yang di lanjutkan dengan Uji Beda Nyata Terkecil (BNT) 5 %. Sampel diambil dari darah intrakardial sebanyak satu mL |
---|