PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya

Tujuan: Untuk membandingkan efikasi Tamsulosin dengan kombinasi Tamsulosin dan Tadalafil terhadap bersihan batu ginjal setelah ESWL. Metode: Antara Juni 2016 dan Juli 2016, 22 pasien dengan batu ginjal tunggal, radioopak dan dengan ukuran 5-20 mm dibagi secara acak dan merata kedalam 2 kelompok...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ricky Agave Ompusunggu
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2016
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/53369/1/PPDS.UR.10-16-Omp-p%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/53369/2/PPDS.UR.10-16-Omp-p.pdf
http://repository.unair.ac.id/53369/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.53369
record_format dspace
spelling id-langga.533692017-02-22T19:31:26Z http://repository.unair.ac.id/53369/ PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya Ricky Agave Ompusunggu RC870-923 Diseases of the genitourinary system. Urology Tujuan: Untuk membandingkan efikasi Tamsulosin dengan kombinasi Tamsulosin dan Tadalafil terhadap bersihan batu ginjal setelah ESWL. Metode: Antara Juni 2016 dan Juli 2016, 22 pasien dengan batu ginjal tunggal, radioopak dan dengan ukuran 5-20 mm dibagi secara acak dan merata kedalam 2 kelompok, kelompok yang diberikam Tamsulosin dan kelompok yang diberikan kombinasi Tamsulosin dengan Tadalafil. Semua subyek penelitian menjalani satu sesi ESWL untuk menghancurkan batu ginjal. Perlakuan sesuai kelompok masing-masing diberikan selama 4 minggu dan diamati hingga 12 minggu setelah ESWL. Angka bebas batu, waktu menjadi batu bebas, penggunaan analgetik dan efek samping dari terapi dicatat dan dianalisis. Hasil: Angka bebas batu secara keseluruhan lebih baik pada kelompok kombinasi Tamsulosin dan Tadalafil dibandingkan dengan kelompok Tamsulosin (100% vs 63,7%), dan waktu untuk bebas batu lebih cepat didapatkan pada kelompok kombinasi (7,818 vs 9,600 minggu). Namun, hasil tersebut secara statistik tidak signifikan (secara berurutan p = 0.090 dan p = 0,77). Perbedaan yang signifikan hanya terlihat pada penggunaan analgetik setelah ESWL, dimana kelompok kombinasi menggunakan lebih sedikit analgetik dibandingkan kelompok Tamsulosin saja. Tidak ada efek samping serius yang terjadi pada penelitian ini. Kesimpulan: Secara klinis, kombinasi Tamsulosin dengan Tadalafil menunjukkan efikasi yang lebih baik sebagai terapi adjuvan untuk membantu bersihan batu setelah ESWL. Kata kunci: Tamsulosin, Tadalafil, ESWL, angka bebas batu 2016 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/53369/1/PPDS.UR.10-16-Omp-p%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/53369/2/PPDS.UR.10-16-Omp-p.pdf Ricky Agave Ompusunggu (2016) PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya. Thesis thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic RC870-923 Diseases of the genitourinary system. Urology
spellingShingle RC870-923 Diseases of the genitourinary system. Urology
Ricky Agave Ompusunggu
PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya
description Tujuan: Untuk membandingkan efikasi Tamsulosin dengan kombinasi Tamsulosin dan Tadalafil terhadap bersihan batu ginjal setelah ESWL. Metode: Antara Juni 2016 dan Juli 2016, 22 pasien dengan batu ginjal tunggal, radioopak dan dengan ukuran 5-20 mm dibagi secara acak dan merata kedalam 2 kelompok, kelompok yang diberikam Tamsulosin dan kelompok yang diberikan kombinasi Tamsulosin dengan Tadalafil. Semua subyek penelitian menjalani satu sesi ESWL untuk menghancurkan batu ginjal. Perlakuan sesuai kelompok masing-masing diberikan selama 4 minggu dan diamati hingga 12 minggu setelah ESWL. Angka bebas batu, waktu menjadi batu bebas, penggunaan analgetik dan efek samping dari terapi dicatat dan dianalisis. Hasil: Angka bebas batu secara keseluruhan lebih baik pada kelompok kombinasi Tamsulosin dan Tadalafil dibandingkan dengan kelompok Tamsulosin (100% vs 63,7%), dan waktu untuk bebas batu lebih cepat didapatkan pada kelompok kombinasi (7,818 vs 9,600 minggu). Namun, hasil tersebut secara statistik tidak signifikan (secara berurutan p = 0.090 dan p = 0,77). Perbedaan yang signifikan hanya terlihat pada penggunaan analgetik setelah ESWL, dimana kelompok kombinasi menggunakan lebih sedikit analgetik dibandingkan kelompok Tamsulosin saja. Tidak ada efek samping serius yang terjadi pada penelitian ini. Kesimpulan: Secara klinis, kombinasi Tamsulosin dengan Tadalafil menunjukkan efikasi yang lebih baik sebagai terapi adjuvan untuk membantu bersihan batu setelah ESWL. Kata kunci: Tamsulosin, Tadalafil, ESWL, angka bebas batu
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Ricky Agave Ompusunggu
author_facet Ricky Agave Ompusunggu
author_sort Ricky Agave Ompusunggu
title PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya
title_short PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya
title_full PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya
title_fullStr PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya
title_full_unstemmed PENGARUH KOMBINASI TAMSULOSIN DAN TADALAFIL TERHADAP BERSIHAN BATU PADA PENDERITA BATU GINJAL YANG DILAKUKAN ESWL Penelitian Eksperimental di RSUD Dr. Soetomo Surabaya
title_sort pengaruh kombinasi tamsulosin dan tadalafil terhadap bersihan batu pada penderita batu ginjal yang dilakukan eswl penelitian eksperimental di rsud dr. soetomo surabaya
publishDate 2016
url http://repository.unair.ac.id/53369/1/PPDS.UR.10-16-Omp-p%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/53369/2/PPDS.UR.10-16-Omp-p.pdf
http://repository.unair.ac.id/53369/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681146876840116224