STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian larutan bawang putih seeara topikal dalam membantu proses penyembuhan luka insisi, pada ayam buras dibanding dengan Povidone Iodine (Betadille Solution). Sejumlah 30 ekor ayarn buras jantan berumur kurang lebih lima bulan dengan berat rat...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 1998
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/54299/1/KKC%20KK%20KH%2021_99%20Pur%20s.pdf
http://repository.unair.ac.id/54299/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
id id-langga.54299
record_format dspace
spelling id-langga.542992017-03-12T17:31:06Z http://repository.unair.ac.id/54299/ STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914 SF915-919.5 Veterinary pharmacology Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian larutan bawang putih seeara topikal dalam membantu proses penyembuhan luka insisi, pada ayam buras dibanding dengan Povidone Iodine (Betadille Solution). Sejumlah 30 ekor ayarn buras jantan berumur kurang lebih lima bulan dengan berat rata-rata 1,5 kg di bagi secara acak dalam lima perlakuan, masing-masing perlakuan terdiri dari enam ekor. Pada setiap hewan coba dibuat luka insisi, didaerah dada (musculus pectoralis) sebelah kiri dengan panjang 2 cm dan dalam 0,5 cm, dengan menggunakan Skalpel. Perlakuan A, luka pada hewan coba dibiarkan tanpa diobati. PerIakuan B, luka diobati dengan larutan bawang putih 10%. Per1akuan C, luka diobati dengan larutan bawang putih 20%. Perlakuan 0, luka diobati dengan larutan bawang putih 40%. PerIakuan E, luka diobati dengan Povidone Iodine (Betadine Solution). Pengobatan dilakukan dua kali sehari, pada pagi dan sore hari sesudah makan dengan cara dioleskan selama tiga hari. Rancangan percobaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap dilanjutkan dengan Uji Beda Terkecil (BNT) 1 %. Hasil penelitian menunjukkan bahwa larutan bawang putih berpengaruh sangat nyata terhadap penyembuhan luka (p<O,O 1) dan pada konsentrasi 20% dan 40 % mempunyai pengaruh yang sama dengan Povidone iodine (Betadine Solution). 1998-08-18 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/54299/1/KKC%20KK%20KH%2021_99%20Pur%20s.pdf EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914 (1998) STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS. Skripsi thesis, Airlangga University. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
topic SF915-919.5 Veterinary pharmacology
spellingShingle SF915-919.5 Veterinary pharmacology
EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914
STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS
description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian larutan bawang putih seeara topikal dalam membantu proses penyembuhan luka insisi, pada ayam buras dibanding dengan Povidone Iodine (Betadille Solution). Sejumlah 30 ekor ayarn buras jantan berumur kurang lebih lima bulan dengan berat rata-rata 1,5 kg di bagi secara acak dalam lima perlakuan, masing-masing perlakuan terdiri dari enam ekor. Pada setiap hewan coba dibuat luka insisi, didaerah dada (musculus pectoralis) sebelah kiri dengan panjang 2 cm dan dalam 0,5 cm, dengan menggunakan Skalpel. Perlakuan A, luka pada hewan coba dibiarkan tanpa diobati. PerIakuan B, luka diobati dengan larutan bawang putih 10%. Per1akuan C, luka diobati dengan larutan bawang putih 20%. Perlakuan 0, luka diobati dengan larutan bawang putih 40%. PerIakuan E, luka diobati dengan Povidone Iodine (Betadine Solution). Pengobatan dilakukan dua kali sehari, pada pagi dan sore hari sesudah makan dengan cara dioleskan selama tiga hari. Rancangan percobaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap dilanjutkan dengan Uji Beda Terkecil (BNT) 1 %. Hasil penelitian menunjukkan bahwa larutan bawang putih berpengaruh sangat nyata terhadap penyembuhan luka (p<O,O 1) dan pada konsentrasi 20% dan 40 % mempunyai pengaruh yang sama dengan Povidone iodine (Betadine Solution).
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914
author_facet EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914
author_sort EKO YUDI PURWANTO, NIM.: 069211914
title STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS
title_short STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS
title_full STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS
title_fullStr STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS
title_full_unstemmed STUDI PERBANDINGAN ANTARA PEMBERIAN LARUTAN BAWANG PUTIH (Allium Sativum) DENGAN POVIDONE IODINE (BETADINE SALUTION) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA AYAM BURAS
title_sort studi perbandingan antara pemberian larutan bawang putih (allium sativum) dengan povidone iodine (betadine salution) terhadap penyembuhan luka insisi pada ayam buras
publishDate 1998
url http://repository.unair.ac.id/54299/1/KKC%20KK%20KH%2021_99%20Pur%20s.pdf
http://repository.unair.ac.id/54299/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681147040516538368