Penggantian Antipsikotika

Sejak ditemukannya chlorpromazine pada tahun 1952, tahun-tahun selanjutnya hingga saat ini telah banyak golongan obat antipsikotika lain yang ditemukan. Dengan makin banyak golongan dan macam obat antipsikotika di pasaran, maka makin banyak pilihan dan kesempatan seorang pasien memakai berbagai maca...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Maria Maramis, Margarita
Format: Article PeerReviewed
Language:English
English
English
Published: Yayasan Kesehatan Jiwa ' Dharmawangsa' Jakarta 2007
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/54783/14/abstrak1.penggantian%20antipsikoti17032017152424.pdf
http://repository.unair.ac.id/54783/26/peerreview1_Penggantian_Antipsikotik.pdf
http://repository.unair.ac.id/54783/27/peerreview1_Penggantian_Antipsikotik-min.pdf
http://repository.unair.ac.id/54783/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
English
id id-langga.54783
record_format dspace
spelling id-langga.547832018-01-22T23:08:05Z http://repository.unair.ac.id/54783/ Penggantian Antipsikotika Maria Maramis, Margarita RA790-790.95 Mental health. Mental illness prevention Sejak ditemukannya chlorpromazine pada tahun 1952, tahun-tahun selanjutnya hingga saat ini telah banyak golongan obat antipsikotika lain yang ditemukan. Dengan makin banyak golongan dan macam obat antipsikotika di pasaran, maka makin banyak pilihan dan kesempatan seorang pasien memakai berbagai macam obat antipsikotika. Antipsikotika konvensional dan atipikal masing-masing mempunyai profil efek samping yang berbeda dan reaksi pasien terhadap efek samping pun sangat individual. Efikasi antipsikotika pada banyak literatur dikatakan kurang lebih sama, namun demikian tidak jarang klinisi mengalami adanya reaksi efikasi individual. Kedua hal ini memperbesar kemungkinan penggantian antipsikotika pada seorang pasien. Agar penggantian antipsikotika lebih rasional, maka ada beberapa hal yang perlu diperhatikan secara farmakologis, klinis dan sosial antara lain: alasan penggantian, perencanaan pola penggantian, risiko yang dapat terjadi saat penggantian dan kerjasama dengan pasien dan keluarga. Hal ini agar mencegah terjadinya pemakaian polifarmasi yang tidak rasional saat penggantian ataupun terjadinya penggantian yang ’menggantung’ di luar rencana awal. Yayasan Kesehatan Jiwa ' Dharmawangsa' Jakarta 2007-04 Article PeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/54783/14/abstrak1.penggantian%20antipsikoti17032017152424.pdf text en http://repository.unair.ac.id/54783/26/peerreview1_Penggantian_Antipsikotik.pdf text en http://repository.unair.ac.id/54783/27/peerreview1_Penggantian_Antipsikotik-min.pdf Maria Maramis, Margarita (2007) Penggantian Antipsikotika. Jiwa Majalah Psikiatri, Indonesian Psychiatry Quarterly, 2 (40). pp. 93-105. ISSN 03037991
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language English
English
English
topic RA790-790.95 Mental health. Mental illness prevention
spellingShingle RA790-790.95 Mental health. Mental illness prevention
Maria Maramis, Margarita
Penggantian Antipsikotika
description Sejak ditemukannya chlorpromazine pada tahun 1952, tahun-tahun selanjutnya hingga saat ini telah banyak golongan obat antipsikotika lain yang ditemukan. Dengan makin banyak golongan dan macam obat antipsikotika di pasaran, maka makin banyak pilihan dan kesempatan seorang pasien memakai berbagai macam obat antipsikotika. Antipsikotika konvensional dan atipikal masing-masing mempunyai profil efek samping yang berbeda dan reaksi pasien terhadap efek samping pun sangat individual. Efikasi antipsikotika pada banyak literatur dikatakan kurang lebih sama, namun demikian tidak jarang klinisi mengalami adanya reaksi efikasi individual. Kedua hal ini memperbesar kemungkinan penggantian antipsikotika pada seorang pasien. Agar penggantian antipsikotika lebih rasional, maka ada beberapa hal yang perlu diperhatikan secara farmakologis, klinis dan sosial antara lain: alasan penggantian, perencanaan pola penggantian, risiko yang dapat terjadi saat penggantian dan kerjasama dengan pasien dan keluarga. Hal ini agar mencegah terjadinya pemakaian polifarmasi yang tidak rasional saat penggantian ataupun terjadinya penggantian yang ’menggantung’ di luar rencana awal.
format Article
PeerReviewed
author Maria Maramis, Margarita
author_facet Maria Maramis, Margarita
author_sort Maria Maramis, Margarita
title Penggantian Antipsikotika
title_short Penggantian Antipsikotika
title_full Penggantian Antipsikotika
title_fullStr Penggantian Antipsikotika
title_full_unstemmed Penggantian Antipsikotika
title_sort penggantian antipsikotika
publisher Yayasan Kesehatan Jiwa ' Dharmawangsa' Jakarta
publishDate 2007
url http://repository.unair.ac.id/54783/14/abstrak1.penggantian%20antipsikoti17032017152424.pdf
http://repository.unair.ac.id/54783/26/peerreview1_Penggantian_Antipsikotik.pdf
http://repository.unair.ac.id/54783/27/peerreview1_Penggantian_Antipsikotik-min.pdf
http://repository.unair.ac.id/54783/
_version_ 1681147127582949376