PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT SURABAYA
Berdasarkan latar belakang dan pembahasan hasil praktik kerja lapangan dan pengamatan secara langsung yang dilakukan pada Sub Direktorat Pelatihan dan Pengembangan Human Capital dapat dikemukakan beberapa simpulan, yaitu: 1. Pengarsipan elektronik adalah pengarsipan dokumen yang tidak mudah rusa...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2016
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/55109/1/1.%20ABSTRAK%20FV%20MPK%2018-16%20Put%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/55109/2/2.%20FULLTEXT%20FV%20MPK%2018-16%20Put%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/55109/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.55109 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.551092017-03-21T17:51:16Z http://repository.unair.ac.id/55109/ PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT SURABAYA POPPY SAGITA PUTRI, 041310513029 HF5546-5548.6 Office management Berdasarkan latar belakang dan pembahasan hasil praktik kerja lapangan dan pengamatan secara langsung yang dilakukan pada Sub Direktorat Pelatihan dan Pengembangan Human Capital dapat dikemukakan beberapa simpulan, yaitu: 1. Pengarsipan elektronik adalah pengarsipan dokumen yang tidak mudah rusak dan fleksibel sehingga dapat menghemat tempat serta memudahkan dalam temu kembali arsip. 2. Penggunaan media dan alat teknologi pada sistem kearsipan elektronik sangat diperlukan sehingga membantu efisiensi dan efektifitas kinerja pegawai, terutama pada Sub Direktorat Pelatihan dan Pengembangan Human Capital yang pekerjaan sangat banyak dan memakan waktu. 3. Pengelolaan pengarsipan elektronik sertifikat pelatihan yang benar adalah dengan menerapkan sistem sesuai skema prosedur pengarsipan elektronik sehingga mampu membantu melancarkan produktivitas kerja perusahaan. 4. Prosedur pengarsipan elektronik sertifikat pelatihan yaitu dengan melakukan tahap penginputan, pengindeksan, scanning dan yang terakhir pengarsipan sertifikat. 5. Sistem khusus yang digunakan pada pembenahan pengarsipan elektronik sertifikat pelatihan dilakukan dengan memakai sistem subjek, sistem kronologis dan sistem abjad. 2016 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/55109/1/1.%20ABSTRAK%20FV%20MPK%2018-16%20Put%20p.pdf text id http://repository.unair.ac.id/55109/2/2.%20FULLTEXT%20FV%20MPK%2018-16%20Put%20p.pdf POPPY SAGITA PUTRI, 041310513029 (2016) PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT SURABAYA. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
HF5546-5548.6 Office management |
spellingShingle |
HF5546-5548.6 Office management POPPY SAGITA PUTRI, 041310513029 PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT SURABAYA |
description |
Berdasarkan latar belakang dan pembahasan hasil praktik kerja lapangan
dan pengamatan secara langsung yang dilakukan pada Sub Direktorat Pelatihan
dan Pengembangan Human Capital dapat dikemukakan beberapa simpulan, yaitu:
1. Pengarsipan elektronik adalah pengarsipan dokumen yang tidak mudah
rusak dan fleksibel sehingga dapat menghemat tempat serta memudahkan
dalam temu kembali arsip.
2. Penggunaan media dan alat teknologi pada sistem kearsipan elektronik
sangat diperlukan sehingga membantu efisiensi dan efektifitas kinerja
pegawai, terutama pada Sub Direktorat Pelatihan dan Pengembangan
Human Capital yang pekerjaan sangat banyak dan memakan waktu.
3. Pengelolaan pengarsipan elektronik sertifikat pelatihan yang benar adalah
dengan menerapkan sistem sesuai skema prosedur pengarsipan elektronik
sehingga mampu membantu melancarkan produktivitas kerja perusahaan.
4. Prosedur pengarsipan elektronik sertifikat pelatihan yaitu dengan
melakukan tahap penginputan, pengindeksan, scanning dan yang terakhir
pengarsipan sertifikat.
5. Sistem khusus yang digunakan pada pembenahan pengarsipan elektronik
sertifikat pelatihan dilakukan dengan memakai sistem subjek, sistem
kronologis dan sistem abjad. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
POPPY SAGITA PUTRI, 041310513029 |
author_facet |
POPPY SAGITA PUTRI, 041310513029 |
author_sort |
POPPY SAGITA PUTRI, 041310513029 |
title |
PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT
PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN
PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT
SURABAYA |
title_short |
PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT
PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN
PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT
SURABAYA |
title_full |
PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT
PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN
PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT
SURABAYA |
title_fullStr |
PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT
PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN
PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT
SURABAYA |
title_full_unstemmed |
PROSEDUR PENGARSIPAN ELEKTRONIK SERTIFIKAT
PELATIHAN PADA SUB DIREKTORAT PELATIHAN DAN
PENGEMBANGAN HUMAN CAPITAL PT PJB KANTOR PUSAT
SURABAYA |
title_sort |
prosedur pengarsipan elektronik sertifikat
pelatihan pada sub direktorat pelatihan dan
pengembangan human capital pt pjb kantor pusat
surabaya |
publishDate |
2016 |
url |
http://repository.unair.ac.id/55109/1/1.%20ABSTRAK%20FV%20MPK%2018-16%20Put%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/55109/2/2.%20FULLTEXT%20FV%20MPK%2018-16%20Put%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/55109/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681147178168352768 |