ANALISIS HUBUNGAN ANTARA RESIKO PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS EKUITAS PADA PEAUSAHAAN FARMASI DI INDONESIA YANG TELAH GO PUBLIK

Kebutuhan untuk mengembangkan usaha farmasi merupakan suatu kesempatan yang sangat baik bagi masyarakat. industri dan pemerintah yaitu: masyarakat akan mendapatkan kesempatan kerja yang lebih besar jumlahnya dan kesempatan memperoleh perawatan kesehatan yang bermutu lebih baik; pemerintah akan menda...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NORBERTUS SIMON, 04931OC92 M
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 1996
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/60069/1/MM%2048-98.Sim%20A.pdf
http://repository.unair.ac.id/60069/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Description
Summary:Kebutuhan untuk mengembangkan usaha farmasi merupakan suatu kesempatan yang sangat baik bagi masyarakat. industri dan pemerintah yaitu: masyarakat akan mendapatkan kesempatan kerja yang lebih besar jumlahnya dan kesempatan memperoleh perawatan kesehatan yang bermutu lebih baik; pemerintah akan mendapat keuntungan dari masyarakat yang lebih sehat dan lebih produktif ;erta peningkatan pendapatan pajak, dan pihak industri juga akan mendapat keuntungan dari para pegawainya yang lebih sehat. deregulasi serta patan bidang usaha baru.