Reaktor Brucellosis pada Sapi Perah di Kabupaten Banyuwangi Berdasarkan Uji Rose Bengal dan Uji Pengikatan Komplemen

Setelah dilakukan uji rose bengal dan uji pengikatan komplemen terhadap 100 buah sampel didapatkan bahwa tingkat prevalensi reaktor brucellosis pada populasi sapi perah di Kabupaten Banyuwangi tahun 1995 adalah sebesar dua persen (27%).

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Radya Kama Wardhana
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 1995
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/61122/1/kk%20fkh%20953.96%20war%20r.pdf
http://repository.unair.ac.id/61122/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian