PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA

Penelitian ini menguji tentang efektivitas iklan pada website berdasarkan penggunaan testimoni dan perceived expertise terhadap kepercayaan dan niat beli konsumen menggunakan uji Two Way ANOVA. Penelitian ini juga menguji pengaruh kepercayaan terhadap niat beli konsumen menggunakan uji regresi linea...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/61275/1/KKB%20KK-2%20B%20110_17%20Nur%20p%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/61275/9/KKB%20KK-2%20B%20110_17%20Nur%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/61275/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.61275
record_format dspace
spelling id-langga.612752017-09-05T01:17:24Z http://repository.unair.ac.id/61275/ PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009 HF5801-6182 Advertising Penelitian ini menguji tentang efektivitas iklan pada website berdasarkan penggunaan testimoni dan perceived expertise terhadap kepercayaan dan niat beli konsumen menggunakan uji Two Way ANOVA. Penelitian ini juga menguji pengaruh kepercayaan terhadap niat beli konsumen menggunakan uji regresi linear sederhana. Penelitian ini menggunakan desain faktorial 2 (testimoni) x 2 (perceived expertise) dan menggunakan teknik purposive sampling untuk mengumpulkan data dari 120 partisipan. Stimuli dibentuk melalui 4 perlakuan pada website CB57 Catering Service Surabaya yaitu pemberian testimoni dan perceived expertise. Variabel terukur trust dan niat beli diukur menggunakan masing-masing 5 indikator dengan skala Likert 5 poin. Di dalam penelitian ini ditemukan bahwa terdapat perbedaan signifikan trust dan niat beli pada tampilan website yang menggunakan testimoni dan perceived expertise yang mana adanya testimoni dan adanya perceived expertise pada tampilan website CB57 Catering Service Surabaya lebih baik daripada tidak adanya testimoni dan perseived expertise pada tampilan website. Hal ini sejalan dengan penemuan sebelumnya yang menjelaskan bahwa testimoni pada tampilan website berpengaruh terhadap niat beli konsumen. 2017-03-17 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/61275/1/KKB%20KK-2%20B%20110_17%20Nur%20p%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/61275/9/KKB%20KK-2%20B%20110_17%20Nur%20p.pdf DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009 (2017) PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA. Skripsi thesis, Airlangga University. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic HF5801-6182 Advertising
spellingShingle HF5801-6182 Advertising
DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009
PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA
description Penelitian ini menguji tentang efektivitas iklan pada website berdasarkan penggunaan testimoni dan perceived expertise terhadap kepercayaan dan niat beli konsumen menggunakan uji Two Way ANOVA. Penelitian ini juga menguji pengaruh kepercayaan terhadap niat beli konsumen menggunakan uji regresi linear sederhana. Penelitian ini menggunakan desain faktorial 2 (testimoni) x 2 (perceived expertise) dan menggunakan teknik purposive sampling untuk mengumpulkan data dari 120 partisipan. Stimuli dibentuk melalui 4 perlakuan pada website CB57 Catering Service Surabaya yaitu pemberian testimoni dan perceived expertise. Variabel terukur trust dan niat beli diukur menggunakan masing-masing 5 indikator dengan skala Likert 5 poin. Di dalam penelitian ini ditemukan bahwa terdapat perbedaan signifikan trust dan niat beli pada tampilan website yang menggunakan testimoni dan perceived expertise yang mana adanya testimoni dan adanya perceived expertise pada tampilan website CB57 Catering Service Surabaya lebih baik daripada tidak adanya testimoni dan perseived expertise pada tampilan website. Hal ini sejalan dengan penemuan sebelumnya yang menjelaskan bahwa testimoni pada tampilan website berpengaruh terhadap niat beli konsumen.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009
author_facet DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009
author_sort DENY EKO NURCAHYO, NIM: 041012009
title PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA
title_short PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA
title_full PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA
title_fullStr PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA
title_full_unstemmed PENGARUH PENGGUNAAN TESTIMONI DAN PERCEIVED EXPERTISE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT BELI CALON KONSUMEN CB57 CATERING SERVICE SURABAYA
title_sort pengaruh penggunaan testimoni dan perceived expertise terhadap kepercayaan dan niat beli calon konsumen cb57 catering service surabaya
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/61275/1/KKB%20KK-2%20B%20110_17%20Nur%20p%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/61275/9/KKB%20KK-2%20B%20110_17%20Nur%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/61275/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681148262002720768