RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI
Pengukuran kadar glukosa darah diperlukan sebagai indikator untuk mendiagnosis diabetes melitus (DM) dan pemantauan rutin kadar glukosa darah. Pengukuran kadar glukosa selama ini menggunakan metode enzimatik yang memerlukan waktu yang lama dan masih memerlukan pengambilan darah. Impedansi memilik...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2017
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/62328/13/ST%20T%2028-17%20Ars%20r%20Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/62328/14/ST%20T%2028-17%20Ars%20r%20Sec.pdf http://repository.unair.ac.id/62328/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.62328 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.623282018-02-13T19:37:27Z http://repository.unair.ac.id/62328/ RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI Ajeng Yusti Arstita, 081311733043 QC Physics Pengukuran kadar glukosa darah diperlukan sebagai indikator untuk mendiagnosis diabetes melitus (DM) dan pemantauan rutin kadar glukosa darah. Pengukuran kadar glukosa selama ini menggunakan metode enzimatik yang memerlukan waktu yang lama dan masih memerlukan pengambilan darah. Impedansi memiliki keunggulan sebagai kandidat metode pengukuran kadar gula darah yang cepat dan tidak membutuhkan pengambilan darah. Tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk merancang kandidat alat ukur kadar glukosa darah dengan metode impedansi yang dapat digunakan untuk mengukur kadar glukosa, menentukan kinerja kandidat alat ukur kadar glukosa darah menggunakan metode impedansi, serta mendapatkan nilai impedansi dari larutan glukosa pada frekuensi yang berbeda. Dalam penelitian digunakan larutan glukosa sebagai sampel. Elektroda dipakai dalam metode pengukuran sebagai pemberi arus ke dalam sampel dan digunakan sebagai penyadap tegangan dari sampel. Tegangan sadapan diolah dengan instrument amplifier, dan disaring menggunakan rangkaian High Pass Filter untuk menghilangkan noise. Mikrokontroler Arduino UNO digunakan sebagai pengolah data dan menampilkan hasil pengukuran pada LCD. Hasil rancangan alat pengukuran kadar larutan glukosa memiliki tingkat keakuratan sebesar 80.33% dengan nilai error ± 19.67% dengan pembanding larutan glukosa yang telah diketahui kadarnya. Nilai impedansi larutan glukosa juga akan semakin kecil saat frekuensi semakin besar. Penelitian perancangan kandidat alat ukur kadar glukosa darah dengan metode impedansi dapat digunakan sebagai alternatif pengembangan alat ukur kadar glukosa. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/62328/13/ST%20T%2028-17%20Ars%20r%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/62328/14/ST%20T%2028-17%20Ars%20r%20Sec.pdf Ajeng Yusti Arstita, 081311733043 (2017) RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
QC Physics |
spellingShingle |
QC Physics Ajeng Yusti Arstita, 081311733043 RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI |
description |
Pengukuran kadar glukosa darah diperlukan sebagai indikator untuk mendiagnosis
diabetes melitus (DM) dan pemantauan rutin kadar glukosa darah. Pengukuran
kadar glukosa selama ini menggunakan metode enzimatik yang memerlukan waktu
yang lama dan masih memerlukan pengambilan darah. Impedansi memiliki
keunggulan sebagai kandidat metode pengukuran kadar gula darah yang cepat dan
tidak membutuhkan pengambilan darah. Tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk
merancang kandidat alat ukur kadar glukosa darah dengan metode impedansi yang
dapat digunakan untuk mengukur kadar glukosa, menentukan kinerja kandidat alat
ukur kadar glukosa darah menggunakan metode impedansi, serta mendapatkan nilai
impedansi dari larutan glukosa pada frekuensi yang berbeda. Dalam penelitian
digunakan larutan glukosa sebagai sampel. Elektroda dipakai dalam metode
pengukuran sebagai pemberi arus ke dalam sampel dan digunakan sebagai
penyadap tegangan dari sampel. Tegangan sadapan diolah dengan instrument
amplifier, dan disaring menggunakan rangkaian High Pass Filter untuk
menghilangkan noise. Mikrokontroler Arduino UNO digunakan sebagai pengolah
data dan menampilkan hasil pengukuran pada LCD. Hasil rancangan alat
pengukuran kadar larutan glukosa memiliki tingkat keakuratan sebesar 80.33%
dengan nilai error ± 19.67% dengan pembanding larutan glukosa yang telah
diketahui kadarnya. Nilai impedansi larutan glukosa juga akan semakin kecil saat
frekuensi semakin besar. Penelitian perancangan kandidat alat ukur kadar glukosa
darah dengan metode impedansi dapat digunakan sebagai alternatif pengembangan
alat ukur kadar glukosa. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Ajeng Yusti Arstita, 081311733043 |
author_facet |
Ajeng Yusti Arstita, 081311733043 |
author_sort |
Ajeng Yusti Arstita, 081311733043 |
title |
RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI |
title_short |
RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI |
title_full |
RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI |
title_fullStr |
RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI |
title_full_unstemmed |
RANCANG BANGUN KANDIDTA ALAT UKUR KADAR GLUKOSA DARAH MENGGUNAKAN METODE BIOIMPEDANSI |
title_sort |
rancang bangun kandidta alat ukur kadar glukosa darah menggunakan metode bioimpedansi |
publishDate |
2017 |
url |
http://repository.unair.ac.id/62328/13/ST%20T%2028-17%20Ars%20r%20Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/62328/14/ST%20T%2028-17%20Ars%20r%20Sec.pdf http://repository.unair.ac.id/62328/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681148432352280576 |