GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016

Kabupaten Trenggalek telah menerapkan EWARS sejak tahun 2013. Berdasarkan indikator kelengkapan dan ketepatan pelaporan data, Kabupaten Trenggalek menunjukkan peningkatan dan hasil yang baik namun KLB masih banyak terjadi. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kualitas sistem kewaspadaan dini da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/62455/1/FKM.%20294-17%20Ang%20g%20-%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/62455/2/FKM.%20294-17%20Ang%20g%20-%20sec.pdf
http://repository.unair.ac.id/62455/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.62455
record_format dspace
spelling id-langga.624552017-12-12T23:57:28Z http://repository.unair.ac.id/62455/ GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016 MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017 RA Public aspects of medicine Kabupaten Trenggalek telah menerapkan EWARS sejak tahun 2013. Berdasarkan indikator kelengkapan dan ketepatan pelaporan data, Kabupaten Trenggalek menunjukkan peningkatan dan hasil yang baik namun KLB masih banyak terjadi. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kualitas sistem kewaspadaan dini dan respon (EWARS) di Kabupaten Trenggalek berdasarkan komponen input, proses dan output. Penelitian ini merupakan penelitian observasional, menggunakan rancangan evaluatif. Subyek penelitian adalah sistem surveilans EWARS di Dinas Kesehatan Kabupaten Trenggalek dengan dan informan/sumber data adalah pemegang EWARS di 22 puskesmas dan Dinas Kesehatan. Teknik pengumpulan data menggunakan data primer dan data sekunder dengan instrumen berupa kuesioner dan lembar obeservasi. Teknik pengolahan dan analisis data secara deskriptif dengan cara membandingkan dengan pedoman EWARS. Hasil penelitian dari komponen input menunjukkan sumber data 72,7% puskesmas lengkap, jenis data 50% puskesmas lengkap, karakteristik petugas 60,9% berada pada rentang (26-45 tahun), 60,9% berjenis kelamin perempuan, 95,7% memiliki pendidikan terakhir tergolong pendidikan tinggi, 78,3% memiliki masa kerja ≥2 tahun dan seluruh petugas memiliki tugas rangkap. Setiap puskesmas memiliki 1 petugas EWARS dan seluruh petugas mampu melaksanakan tugas EWARS. Terdapat 2 petugas yang belum pernah mengikuti pelatihan EWARS. Alat komunikasi hanya 45,5% puskesmas yang lengkap, 86,4% puskesmas memiliki formulir EWARS lengkap, dan 9,1% puskesmas yang memiliki pedoman EWARS lengkap. Komponen proses, ketepatan pelaporan 79% dan kelengkapan pelaporan 98,5%. Seluruh puskesmas melakukan validasi data. Analisis data mingguan tidak dilakukan. Komponen output, informasi yang dihasilkan berupa alert (peringatan dini). Diseminasi dilakukan dengan cara pertemuan rutin dan melalui media sosial (whatsapp). Kesimpulan dari penelitian ini adalah hampir keseluruhan komponen sudah sesuai dengan pedoman EWARS namun terdapat beberapa komponen yang tidak sesuai dan belum dilakukan seperti adanya tugas rangkap yang berlebihan, analisis data yang tidak dilakukan, verifikasi di website yang jarang dilakukan. Saran yang diberikan adalah dilakukan analisis data mingguan dan harus dilakukan verifikasi di website EWARS sebagai laporan pada tingkat pusat. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/62455/1/FKM.%20294-17%20Ang%20g%20-%20abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/62455/2/FKM.%20294-17%20Ang%20g%20-%20sec.pdf MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017 (2017) GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ARILANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic RA Public aspects of medicine
spellingShingle RA Public aspects of medicine
MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017
GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
description Kabupaten Trenggalek telah menerapkan EWARS sejak tahun 2013. Berdasarkan indikator kelengkapan dan ketepatan pelaporan data, Kabupaten Trenggalek menunjukkan peningkatan dan hasil yang baik namun KLB masih banyak terjadi. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kualitas sistem kewaspadaan dini dan respon (EWARS) di Kabupaten Trenggalek berdasarkan komponen input, proses dan output. Penelitian ini merupakan penelitian observasional, menggunakan rancangan evaluatif. Subyek penelitian adalah sistem surveilans EWARS di Dinas Kesehatan Kabupaten Trenggalek dengan dan informan/sumber data adalah pemegang EWARS di 22 puskesmas dan Dinas Kesehatan. Teknik pengumpulan data menggunakan data primer dan data sekunder dengan instrumen berupa kuesioner dan lembar obeservasi. Teknik pengolahan dan analisis data secara deskriptif dengan cara membandingkan dengan pedoman EWARS. Hasil penelitian dari komponen input menunjukkan sumber data 72,7% puskesmas lengkap, jenis data 50% puskesmas lengkap, karakteristik petugas 60,9% berada pada rentang (26-45 tahun), 60,9% berjenis kelamin perempuan, 95,7% memiliki pendidikan terakhir tergolong pendidikan tinggi, 78,3% memiliki masa kerja ≥2 tahun dan seluruh petugas memiliki tugas rangkap. Setiap puskesmas memiliki 1 petugas EWARS dan seluruh petugas mampu melaksanakan tugas EWARS. Terdapat 2 petugas yang belum pernah mengikuti pelatihan EWARS. Alat komunikasi hanya 45,5% puskesmas yang lengkap, 86,4% puskesmas memiliki formulir EWARS lengkap, dan 9,1% puskesmas yang memiliki pedoman EWARS lengkap. Komponen proses, ketepatan pelaporan 79% dan kelengkapan pelaporan 98,5%. Seluruh puskesmas melakukan validasi data. Analisis data mingguan tidak dilakukan. Komponen output, informasi yang dihasilkan berupa alert (peringatan dini). Diseminasi dilakukan dengan cara pertemuan rutin dan melalui media sosial (whatsapp). Kesimpulan dari penelitian ini adalah hampir keseluruhan komponen sudah sesuai dengan pedoman EWARS namun terdapat beberapa komponen yang tidak sesuai dan belum dilakukan seperti adanya tugas rangkap yang berlebihan, analisis data yang tidak dilakukan, verifikasi di website yang jarang dilakukan. Saran yang diberikan adalah dilakukan analisis data mingguan dan harus dilakukan verifikasi di website EWARS sebagai laporan pada tingkat pusat.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017
author_facet MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017
author_sort MELISA PUTRI ANGGRAINI, 101311133017
title GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
title_short GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
title_full GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
title_fullStr GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
title_full_unstemmed GAMBARAN EARLY WARNING ALERT RESPONSE SYSTEM (EWARS) DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
title_sort gambaran early warning alert response system (ewars) di dinas kesehatan kabupaten trenggalek tahun 2016
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/62455/1/FKM.%20294-17%20Ang%20g%20-%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/62455/2/FKM.%20294-17%20Ang%20g%20-%20sec.pdf
http://repository.unair.ac.id/62455/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681148453075288064