PROSES PENGENDALIAN BIAYA PADA EVALUASI PEMBELIAN BARANG DARI SUPLIER DI HOTEL MAJAPAHIT SURABAYA

Berdasarkan dari hasil PKL di Hotel Majapahit Surabaya, penulis menarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Pekerjaan yang dilakukan oleh pengendalian biaya dalam peranan di Hotel Majapahit Surabaya sangat membantu manajemen untuk menghitung presentase cost yang diperlukan agar manajemen mendapatkan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: MOCHAMMAD ANDRIAN NOVAWAN, 151411113031
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/63190/1/ABSTRAK_FV.MP.12%2017%20And%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/63190/2/FULLTEXT_FV.MP.12%2017%20And%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/63190/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Berdasarkan dari hasil PKL di Hotel Majapahit Surabaya, penulis menarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Pekerjaan yang dilakukan oleh pengendalian biaya dalam peranan di Hotel Majapahit Surabaya sangat membantu manajemen untuk menghitung presentase cost yang diperlukan agar manajemen mendapatkan laba untung dari menjual food, beverage, dan room. 2. Pengendalian biaya dimulai dengan pengecekan invoice yang dimana antara jumlah yang tertulis dalam invoice harus sama jumlahnya dengan posting. 3. Pengendalian biaya juga melakukan koreksi terhadap transfer barang antar dapur sehingga cost dan revenue untuk masing-masing kitchen benar adanya. 4. Pengendalian biaya melakukan inventory bulanan yang berguna untuk mencek sisa barang yang ada. 5. Tiap akhir bulan pengendalian biaya harus mengirimkan report ke Financial Controller yang sebelumnya telah diperiksa oleh Chief Accounting