PENERAPAN BAURAN PROMOSI DBL STORE PADA PT. DETEKSI BASKET LINTAS (DBL) INDONESIA

Dapat disimpulkan dari pembahasan diatas bahwa bauran promosi DBL Store memberikan pengaruh positif terhadap promosi yang dilakukan DBL Store. Hal ini terbukti dengan Survei “Penerapan Bauran Promosi DBL Store pada PT. Deteksi Basket Lintas (DBL) Indonesia”. Dalam mengukur penerapan bauran promo...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: RIZKA KARUNIA INTAN PERMATA, 151410813080
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/65331/1/ABSTRAK_FV.PM.25%2017%20Per%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/65331/2/FULLTEXT_FV.PM.25%2017%20Per%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/65331/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Dapat disimpulkan dari pembahasan diatas bahwa bauran promosi DBL Store memberikan pengaruh positif terhadap promosi yang dilakukan DBL Store. Hal ini terbukti dengan Survei “Penerapan Bauran Promosi DBL Store pada PT. Deteksi Basket Lintas (DBL) Indonesia”. Dalam mengukur penerapan bauran promosi DBL Store, penulis menggunakan 5 variabel bauran promosi menurut (Kotler dan Amstrong (2008: 117) antara lain: Periklanan (Advertising), Promosi Penjualan (Sales Promotion), Hubungan Masyarakat (Public Relation), Penjualan Perseorangan (Personal Selling), dan Pemasaran Langsung (Direct Marketing).