EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium

Luka merupakan kerusakan fisik yang mengenai jaringan sehingga mengakibatkan ketidakseimbangan fungsi dan anatomi kulit normal. Adanya infeksi pada luka dapat memperlambat penyembuhan dan dapat memicu produksi TNF-α dalam jumlah besar yang dapat menimbulkan reaksi sistemik. +dalethyne merupakan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: EVI PUSPITA SARI, 091514353002
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/66614/1/TI.%2005-17%20Sar%20e%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/66614/2/TI.%2005-17%20Sar%20e%20fulltext.pdf
http://repository.unair.ac.id/66614/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.66614
record_format dspace
spelling id-langga.666142017-11-14T22:08:35Z http://repository.unair.ac.id/66614/ EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium EVI PUSPITA SARI, 091514353002 QR180 Immunology RC0254 Neoplasms. Tumors. Oncology (including Cancer) Luka merupakan kerusakan fisik yang mengenai jaringan sehingga mengakibatkan ketidakseimbangan fungsi dan anatomi kulit normal. Adanya infeksi pada luka dapat memperlambat penyembuhan dan dapat memicu produksi TNF-α dalam jumlah besar yang dapat menimbulkan reaksi sistemik. +dalethyne merupakan senyawa alami yang mengandung beberapa senyawa yang diketahui merupakan anti mikroba yang efektif. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa efek +dalethyne pada penyembuhan luka punggung tikus putih galur Wistar yang diinfeksi bakteri Streptococcus pyogenes. penelitian ini dilakukan secara eksperimental murni laboratorium dengan rancangan penelitian Post Test only Control Group Design. 36 ekor tikus putih (Rattus norvegicus) strain Whistar jantan berumur 3 bulan dengan berat 200-250 gram dibagi menjadi 3 kelompok yaitu kelompok kontrol, tikus luka dengan infeksi dan tikus luka dengan infeksi yang diberikan +dalethyne. Masingmasing kelompok tersebut dibagi lagi menjadi kelompok yang didekapitasi pada hari ke-4 dan hari ke-6. Jaringan kulit diambil dan dibuat sediaan histologis dengan pengecatan Hematoksilin Eosin untuk pengamatan epitelisasi dan imunohistokimia untuk pemeriksaan ekspresi TNF-α. Data hasil pemeriksaan epitelisasi dan TNF-α dianalisis dengan menghitung ukuran pemusatan dan pencaran. Nilai rerata epitelisasi kelompok yang diberikan +dalethyne lebih tinggi dan ekspresi TNF-α lebih rendah dibanding kelompok luka infeksi yang tidak diberikan +dalethyne baik pada hari ke-4 dan ke 6. Pemberian +dalethyne mampu meningkatkan epitelisasi dan menurunkan ekspresi TNF-α pada penyembuhan luka punggung tikus putih galur wistar yang diinfeksi Streptococcus pyogenes 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/66614/1/TI.%2005-17%20Sar%20e%20abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/66614/2/TI.%2005-17%20Sar%20e%20fulltext.pdf EVI PUSPITA SARI, 091514353002 (2017) EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic QR180 Immunology
RC0254 Neoplasms. Tumors. Oncology (including Cancer)
spellingShingle QR180 Immunology
RC0254 Neoplasms. Tumors. Oncology (including Cancer)
EVI PUSPITA SARI, 091514353002
EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium
description Luka merupakan kerusakan fisik yang mengenai jaringan sehingga mengakibatkan ketidakseimbangan fungsi dan anatomi kulit normal. Adanya infeksi pada luka dapat memperlambat penyembuhan dan dapat memicu produksi TNF-α dalam jumlah besar yang dapat menimbulkan reaksi sistemik. +dalethyne merupakan senyawa alami yang mengandung beberapa senyawa yang diketahui merupakan anti mikroba yang efektif. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa efek +dalethyne pada penyembuhan luka punggung tikus putih galur Wistar yang diinfeksi bakteri Streptococcus pyogenes. penelitian ini dilakukan secara eksperimental murni laboratorium dengan rancangan penelitian Post Test only Control Group Design. 36 ekor tikus putih (Rattus norvegicus) strain Whistar jantan berumur 3 bulan dengan berat 200-250 gram dibagi menjadi 3 kelompok yaitu kelompok kontrol, tikus luka dengan infeksi dan tikus luka dengan infeksi yang diberikan +dalethyne. Masingmasing kelompok tersebut dibagi lagi menjadi kelompok yang didekapitasi pada hari ke-4 dan hari ke-6. Jaringan kulit diambil dan dibuat sediaan histologis dengan pengecatan Hematoksilin Eosin untuk pengamatan epitelisasi dan imunohistokimia untuk pemeriksaan ekspresi TNF-α. Data hasil pemeriksaan epitelisasi dan TNF-α dianalisis dengan menghitung ukuran pemusatan dan pencaran. Nilai rerata epitelisasi kelompok yang diberikan +dalethyne lebih tinggi dan ekspresi TNF-α lebih rendah dibanding kelompok luka infeksi yang tidak diberikan +dalethyne baik pada hari ke-4 dan ke 6. Pemberian +dalethyne mampu meningkatkan epitelisasi dan menurunkan ekspresi TNF-α pada penyembuhan luka punggung tikus putih galur wistar yang diinfeksi Streptococcus pyogenes
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author EVI PUSPITA SARI, 091514353002
author_facet EVI PUSPITA SARI, 091514353002
author_sort EVI PUSPITA SARI, 091514353002
title EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium
title_short EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium
title_full EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium
title_fullStr EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium
title_full_unstemmed EFEK +dalethyne TERHADAP EKSPRESI TNF-α (TUMOR NECROSIS FACTOR - ALPHA) DAN EPITELISASI LUKA PUNGGUNG TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) GALUR WISTAR YANG DIINFEKSI Streptococcus pyogenes Penelitian Eksperimental Laboratorium
title_sort efek +dalethyne terhadap ekspresi tnf-α (tumor necrosis factor - alpha) dan epitelisasi luka punggung tikus putih (rattus norvegicus) galur wistar yang diinfeksi streptococcus pyogenes penelitian eksperimental laboratorium
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/66614/1/TI.%2005-17%20Sar%20e%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/66614/2/TI.%2005-17%20Sar%20e%20fulltext.pdf
http://repository.unair.ac.id/66614/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149129764372480