MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA
Remaja merupakan fase yang berada di antara peralihan masa anak-anak menuju dewasa yang dimana fase ini mengalami kebutuhan berbeda yang diakibatkan karena tuntutan dari tugas atau aktivitas monoton sekolah atau kuliah sehingga dapat menimbulkan rasa jenuh dan stress. Banyak remaja memilih hibran un...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2017
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/66813/1/ABSTRAK_FV.PW.68%2017%20Nat%20m.pdf http://repository.unair.ac.id/66813/2/FULLTEXT_FV.PW.68%2017%20Nat%20m.pdf http://repository.unair.ac.id/66813/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.66813 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.668132017-11-16T19:28:10Z http://repository.unair.ac.id/66813/ MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA DEA NATASITA, 151411413027 G154.9-155.8 Travel and state. Tourism HV1421-1441 Young adults. Youth. Teenagers Remaja merupakan fase yang berada di antara peralihan masa anak-anak menuju dewasa yang dimana fase ini mengalami kebutuhan berbeda yang diakibatkan karena tuntutan dari tugas atau aktivitas monoton sekolah atau kuliah sehingga dapat menimbulkan rasa jenuh dan stress. Banyak remaja memilih hibran untuk merileksasikan diri, salah satu diantaranya dengan mengunjungi tempat wisata. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi fator-faktor apa saja yang membuat remaja memilih tempat wisata di Surabaya dan mengidentifikasi motivasi remaja berwisata di Surabaya. Mengidentifikasi motivasi remaja diartikan mengidentifikasi motif remaja dalam berwisata di Surabaya dan mengetahui opini remaja tentang tempat wisata di Surabaya baik tentang fasititas dan saran untuk meningkatkan nilai jual wisata Surabaya. Dalam Pembahasan Tugas Akhir ini penulis menggunakan pendekatan Deskriptif dan ketode kuantitatif. Penelitian ini memberikan gambaran bagaimana motivasi berwisata remaja di Surabaya. Penulis juga melibatkan beberapa Informan yang berasal dari obyek-obyek wisata di Surabaya yaitu di Wisata Religi Ampel, Kenjeran Park, House of Sampoerna (HOS), dan Surabaya Carnival Nigth Market (SCNM). Sedangkan teknik pengumpulan data yang penulis peroleh melalui Observasi, penyebaran kuesioner ke beberapa pengunjung di obyek wisata, dan penggunaan bahan dokumen. Adapun manfaat dari penelitian ini diharapkan dapat menjadi tambahan informasi tentang faktor-faktor yang membuat remaja memilih tempat wisata di Surabaya dan motivasi remaja dalam berwisata di Surabaya sehingga nantinya bisa dikembangkan untuk kemajuan pariwisata di Surabaya. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/66813/1/ABSTRAK_FV.PW.68%2017%20Nat%20m.pdf text id http://repository.unair.ac.id/66813/2/FULLTEXT_FV.PW.68%2017%20Nat%20m.pdf DEA NATASITA, 151411413027 (2017) MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
G154.9-155.8 Travel and state. Tourism HV1421-1441 Young adults. Youth. Teenagers |
spellingShingle |
G154.9-155.8 Travel and state. Tourism HV1421-1441 Young adults. Youth. Teenagers DEA NATASITA, 151411413027 MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA |
description |
Remaja merupakan fase yang berada di antara peralihan masa anak-anak menuju dewasa yang dimana fase ini mengalami kebutuhan berbeda yang diakibatkan karena tuntutan dari tugas atau aktivitas monoton sekolah atau kuliah sehingga dapat menimbulkan rasa jenuh dan stress. Banyak remaja memilih hibran untuk merileksasikan diri, salah satu diantaranya dengan mengunjungi tempat wisata.
Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi fator-faktor apa saja yang membuat remaja memilih tempat wisata di Surabaya dan mengidentifikasi motivasi remaja berwisata di Surabaya. Mengidentifikasi motivasi remaja diartikan mengidentifikasi motif remaja dalam berwisata di Surabaya dan mengetahui opini remaja tentang tempat wisata di Surabaya baik tentang fasititas dan saran untuk meningkatkan nilai jual wisata Surabaya.
Dalam Pembahasan Tugas Akhir ini penulis menggunakan pendekatan Deskriptif dan ketode kuantitatif. Penelitian ini memberikan gambaran bagaimana motivasi berwisata remaja di Surabaya. Penulis juga melibatkan beberapa Informan yang berasal dari obyek-obyek wisata di Surabaya yaitu di Wisata Religi Ampel, Kenjeran Park, House of Sampoerna (HOS), dan Surabaya Carnival Nigth Market (SCNM). Sedangkan teknik pengumpulan data yang penulis peroleh melalui Observasi, penyebaran kuesioner ke beberapa pengunjung di obyek wisata, dan penggunaan bahan dokumen.
Adapun manfaat dari penelitian ini diharapkan dapat menjadi tambahan informasi tentang faktor-faktor yang membuat remaja memilih tempat wisata di Surabaya dan motivasi remaja dalam berwisata di Surabaya sehingga nantinya bisa dikembangkan untuk kemajuan pariwisata di Surabaya. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
DEA NATASITA, 151411413027 |
author_facet |
DEA NATASITA, 151411413027 |
author_sort |
DEA NATASITA, 151411413027 |
title |
MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA |
title_short |
MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA |
title_full |
MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA |
title_fullStr |
MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA |
title_full_unstemmed |
MOTIVASI REMAJA DALAM MEMILIH DESTINASI WISATA DI SURABAYA |
title_sort |
motivasi remaja dalam memilih destinasi wisata di surabaya |
publishDate |
2017 |
url |
http://repository.unair.ac.id/66813/1/ABSTRAK_FV.PW.68%2017%20Nat%20m.pdf http://repository.unair.ac.id/66813/2/FULLTEXT_FV.PW.68%2017%20Nat%20m.pdf http://repository.unair.ac.id/66813/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681149163245404160 |