PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN

Alopecia androgenetic pada wanita, dikenal dengan female pattern hair loss. Alopecia dapat memberikan dampak negatif terhadap penderita, baik secara fisik, psikologik maupun kosmetik. Penanganan alopecia dapat dilakukan menggunakan pengobatan konvensional dan tradisional. Salah satu cara pengobat...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/67224/1/FV.PT.14.17%20.%20Ais.p%20-%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/67224/2/FV.PT.14.17%20.%20Ais.p%20-%20SEC.pdf
http://repository.unair.ac.id/67224/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.67224
record_format dspace
spelling id-langga.672242018-01-02T20:47:06Z http://repository.unair.ac.id/67224/ PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037 RM182-190 Other therapeutic procedures Including acupuncture, pneumatic aspiration, spinal puncture, pericardial puncture Alopecia androgenetic pada wanita, dikenal dengan female pattern hair loss. Alopecia dapat memberikan dampak negatif terhadap penderita, baik secara fisik, psikologik maupun kosmetik. Penanganan alopecia dapat dilakukan menggunakan pengobatan konvensional dan tradisional. Salah satu cara pengobatan tradisional menggunakan terapi akupunktur memakai titik Baihui (GV20), Sishenchong (EXHN1), Taixi (KI3), Taiyuan (LU9) dan Taichong (LV3). Penelitian ini merupakan penelitian pra eksperimental menggunakan pre–post test group design. Penelitian dilakukan pada tanggal 19 Desember 2016 sampai 21 Januari 2017 di tempat tinggal dan tempat kerja subyek penelitian. Jumlah subyek 10 orang. Sebelum dan sesudah perlakuan dilakukan hair pull test pada subyek penelitian. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan T test dengan memakai program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan jumlah hair pull test sebelum dan sesudah memiliki perbedaan bermakna (nilai p=0,018 dengan mean value 1.10 dan konfiden interval 95%). Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa pemberian terapi akupunktur pada titik Baihui (GV20), Sishencong (EX-HN 1), Taixi (KI3), Taiyuan (LU9) dan Taichong (LV3) berpengaruh menurunkan jumlah rambut rontok pada wanita usia 31-50 tahun (p<0,05). 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/67224/1/FV.PT.14.17%20.%20Ais.p%20-%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/67224/2/FV.PT.14.17%20.%20Ais.p%20-%20SEC.pdf NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037 (2017) PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic RM182-190 Other therapeutic procedures Including acupuncture, pneumatic aspiration, spinal puncture, pericardial puncture
spellingShingle RM182-190 Other therapeutic procedures Including acupuncture, pneumatic aspiration, spinal puncture, pericardial puncture
NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037
PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN
description Alopecia androgenetic pada wanita, dikenal dengan female pattern hair loss. Alopecia dapat memberikan dampak negatif terhadap penderita, baik secara fisik, psikologik maupun kosmetik. Penanganan alopecia dapat dilakukan menggunakan pengobatan konvensional dan tradisional. Salah satu cara pengobatan tradisional menggunakan terapi akupunktur memakai titik Baihui (GV20), Sishenchong (EXHN1), Taixi (KI3), Taiyuan (LU9) dan Taichong (LV3). Penelitian ini merupakan penelitian pra eksperimental menggunakan pre–post test group design. Penelitian dilakukan pada tanggal 19 Desember 2016 sampai 21 Januari 2017 di tempat tinggal dan tempat kerja subyek penelitian. Jumlah subyek 10 orang. Sebelum dan sesudah perlakuan dilakukan hair pull test pada subyek penelitian. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan T test dengan memakai program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan jumlah hair pull test sebelum dan sesudah memiliki perbedaan bermakna (nilai p=0,018 dengan mean value 1.10 dan konfiden interval 95%). Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa pemberian terapi akupunktur pada titik Baihui (GV20), Sishencong (EX-HN 1), Taixi (KI3), Taiyuan (LU9) dan Taichong (LV3) berpengaruh menurunkan jumlah rambut rontok pada wanita usia 31-50 tahun (p<0,05).
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037
author_facet NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037
author_sort NORMA DYANTI AISYAH, 151510483037
title PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN
title_short PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN
title_full PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN
title_fullStr PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN
title_full_unstemmed PENGARUH TERAPI KOMBINASI 5 TITIK AKUPUNKTUR TERHADAP PENURUNAN JUMLAH RAMBUT RONTOK (ALOPECIA ANDROGENETIC) PADA WANITA USIA 31-50 TAHUN
title_sort pengaruh terapi kombinasi 5 titik akupunktur terhadap penurunan jumlah rambut rontok (alopecia androgenetic) pada wanita usia 31-50 tahun
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/67224/1/FV.PT.14.17%20.%20Ais.p%20-%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/67224/2/FV.PT.14.17%20.%20Ais.p%20-%20SEC.pdf
http://repository.unair.ac.id/67224/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149230748532736