KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum

Fusobacterium nucleatum adalah bakteri yang umum ada pada saluran akar yang mengalami lesi endo-perio. Salah satu cara mengeliminasi bakteri ini dari saluran akar adalah dengan irigasi saluran akar. Bahan irigasi saluran akar yang banyak digunakan saat ini memiliki banyak kekurangan. Kulit buah kaka...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: M.BIMA RIZKI D., 021411131128
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
Published: 2018
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/68675/1/abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/68675/2/full%20text.pdf
http://repository.unair.ac.id/68675/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
id id-langga.68675
record_format dspace
spelling id-langga.686752018-01-01T17:59:12Z http://repository.unair.ac.id/68675/ KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum M.BIMA RIZKI D., 021411131128 RK Dentistry Fusobacterium nucleatum adalah bakteri yang umum ada pada saluran akar yang mengalami lesi endo-perio. Salah satu cara mengeliminasi bakteri ini dari saluran akar adalah dengan irigasi saluran akar. Bahan irigasi saluran akar yang banyak digunakan saat ini memiliki banyak kekurangan. Kulit buah kakao (Theobroma cacao L.) memiliki daya antibakteri. Kulit buah kakao merupakan bahan limbah. Maka dari itu, kulit buah kokoa dapat menjadi bahan alternatif yang dapat menghambat dan membunuh bakteri Fusobacterium nucleatum. Tujuan. Tujuan studi ini adalah menentukan konsentrasi hambat minimal (MIC) dan konsentrasi bunuh minimal (MBC) ekstrak kulit buah kakao (Theobroma acao L.) terhadap Fusobacterium nucleatum. Metode. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratoris dengan posttest only control group design. Metode microdilution digunakan untuk menentukan konsentrasi hambat minimal dan konsentrasi bunuh minimal dengan menghitung koloni bakteri pada nutrient agar. Pertumbuhan koloni bakteri pada NA dihitung secara manual pada colony forming unit (CFU/ml). Hasil. Pertumbuhan koloni bakteri pada konsentrasi 1,56% adalah 90% lebih kecil dari kontrol grup positif dan tidak ada pertumbuhan koloni bakteri pada konsentrasi 3,125%. Kesimpulan. Konsentrasi hambat minimal ekstrak kulit buah kakao terhadap Fusobacterium nucleatum adalah pada 1,56% dan konsentrasi bunuh minimal adalah pada 3,125% 2018-01-02 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/68675/1/abstrak.pdf text en http://repository.unair.ac.id/68675/2/full%20text.pdf M.BIMA RIZKI D., 021411131128 (2018) KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language English
English
topic RK Dentistry
spellingShingle RK Dentistry
M.BIMA RIZKI D., 021411131128
KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum
description Fusobacterium nucleatum adalah bakteri yang umum ada pada saluran akar yang mengalami lesi endo-perio. Salah satu cara mengeliminasi bakteri ini dari saluran akar adalah dengan irigasi saluran akar. Bahan irigasi saluran akar yang banyak digunakan saat ini memiliki banyak kekurangan. Kulit buah kakao (Theobroma cacao L.) memiliki daya antibakteri. Kulit buah kakao merupakan bahan limbah. Maka dari itu, kulit buah kokoa dapat menjadi bahan alternatif yang dapat menghambat dan membunuh bakteri Fusobacterium nucleatum. Tujuan. Tujuan studi ini adalah menentukan konsentrasi hambat minimal (MIC) dan konsentrasi bunuh minimal (MBC) ekstrak kulit buah kakao (Theobroma acao L.) terhadap Fusobacterium nucleatum. Metode. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratoris dengan posttest only control group design. Metode microdilution digunakan untuk menentukan konsentrasi hambat minimal dan konsentrasi bunuh minimal dengan menghitung koloni bakteri pada nutrient agar. Pertumbuhan koloni bakteri pada NA dihitung secara manual pada colony forming unit (CFU/ml). Hasil. Pertumbuhan koloni bakteri pada konsentrasi 1,56% adalah 90% lebih kecil dari kontrol grup positif dan tidak ada pertumbuhan koloni bakteri pada konsentrasi 3,125%. Kesimpulan. Konsentrasi hambat minimal ekstrak kulit buah kakao terhadap Fusobacterium nucleatum adalah pada 1,56% dan konsentrasi bunuh minimal adalah pada 3,125%
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author M.BIMA RIZKI D., 021411131128
author_facet M.BIMA RIZKI D., 021411131128
author_sort M.BIMA RIZKI D., 021411131128
title KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum
title_short KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum
title_full KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum
title_fullStr KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum
title_full_unstemmed KONSENTRASI HAMBAT MINIMAL (KHM) DAN KONSENTRASI BUNUH MINIMAL (KBM) EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BAKTERI Fusobacterium nucleatum
title_sort konsentrasi hambat minimal (khm) dan konsentrasi bunuh minimal (kbm) ekstrak kulit buah kakao (theobroma cacao l.) terhadap bakteri fusobacterium nucleatum
publishDate 2018
url http://repository.unair.ac.id/68675/1/abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/68675/2/full%20text.pdf
http://repository.unair.ac.id/68675/
_version_ 1681149466231439360