KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI
Bank merupakan suatu sistem keuangan dari Negara. Bank adalah suatu lembaga yang dapat mempengaruhi Negara karena bank merupakan suatu penggerak ekonomi dari sisi sitem keuangan Negara. Di zaman modern saat ini bank dalam memberikan kredit selalu meminta jaminan agar dapat meminimalisir kredit m...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English English |
Published: |
2018
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/69482/1/abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/69482/2/full%20text.pdf http://repository.unair.ac.id/69482/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English |
id |
id-langga.69482 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.694822018-02-06T22:12:08Z http://repository.unair.ac.id/69482/ KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI CHOIRIL AGAM GALIH FINANDA, 031411133001 K Law Bank merupakan suatu sistem keuangan dari Negara. Bank adalah suatu lembaga yang dapat mempengaruhi Negara karena bank merupakan suatu penggerak ekonomi dari sisi sitem keuangan Negara. Di zaman modern saat ini bank dalam memberikan kredit selalu meminta jaminan agar dapat meminimalisir kredit macet. Hak Tanggungan merupakan Suatu solusi bagi bank agar jaminan hak tanggungan dapat mengganti kredit yang kredit macet. Hak tanggungan merupak suatu jaminan yang mempunyai hak kebendaan dan memiliki hak mutlak atas hak yang di pegang oleh pemegang hak tanggungan. Namun ketika nasabah dalam hal ini pemberi hak tanggungan melakukan tindak pidana korupsi dan Negara melakukan perampasan melalui putusan yang berkekuatan hukum tetap (inkracht) tentunya pihak ketiga dalam hal ini bank sangat di rugikan dengan adanya putusan tersebut. 2018-02-07 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/69482/1/abstrak.pdf text en http://repository.unair.ac.id/69482/2/full%20text.pdf CHOIRIL AGAM GALIH FINANDA, 031411133001 (2018) KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English English |
topic |
K Law |
spellingShingle |
K Law CHOIRIL AGAM GALIH FINANDA, 031411133001 KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI |
description |
Bank merupakan suatu sistem keuangan dari Negara. Bank adalah suatu lembaga
yang dapat mempengaruhi Negara karena bank merupakan suatu penggerak
ekonomi dari sisi sitem keuangan Negara. Di zaman modern saat ini bank dalam
memberikan kredit selalu meminta jaminan agar dapat meminimalisir kredit
macet. Hak Tanggungan merupakan Suatu solusi bagi bank agar jaminan hak
tanggungan dapat mengganti kredit yang kredit macet. Hak tanggungan merupak
suatu jaminan yang mempunyai hak kebendaan dan memiliki hak mutlak atas hak
yang di pegang oleh pemegang hak tanggungan. Namun ketika nasabah dalam hal
ini pemberi hak tanggungan melakukan tindak pidana korupsi dan Negara
melakukan perampasan melalui putusan yang berkekuatan hukum tetap (inkracht)
tentunya pihak ketiga dalam hal ini bank sangat di rugikan dengan adanya putusan
tersebut. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
CHOIRIL AGAM GALIH FINANDA, 031411133001 |
author_facet |
CHOIRIL AGAM GALIH FINANDA, 031411133001 |
author_sort |
CHOIRIL AGAM GALIH FINANDA, 031411133001 |
title |
KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK
HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK
PIDANA KORUPSI |
title_short |
KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK
HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK
PIDANA KORUPSI |
title_full |
KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK
HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK
PIDANA KORUPSI |
title_fullStr |
KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK
HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK
PIDANA KORUPSI |
title_full_unstemmed |
KEBERLAKUAN ASAS HAK KEBENDAAN BAGI BANK ATAS OBJEK
HAK TANGGUNGAN YANG DI RAMPAS NEGARA DALAM TINDAK
PIDANA KORUPSI |
title_sort |
keberlakuan asas hak kebendaan bagi bank atas objek
hak tanggungan yang di rampas negara dalam tindak
pidana korupsi |
publishDate |
2018 |
url |
http://repository.unair.ac.id/69482/1/abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/69482/2/full%20text.pdf http://repository.unair.ac.id/69482/ |
_version_ |
1681149593814827008 |