EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang evaluasi pencapaian sasaran program pembangunan Sentra Ikan Bulak dalam upaya pengembangan pariwisata wilayah pesisir Surabaya. Masalah yang mendasari adalah adanya fenomena berkembangnya pariwisata Kenjeran beberapa tahun terakhir dengan adanya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/69968/1/ABSTRAK_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf
http://repository.unair.ac.id/69968/2/FULLTEXT_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf
http://repository.unair.ac.id/69968/3/JURNAL_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf
http://repository.unair.ac.id/69968/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
id id-langga.69968
record_format dspace
spelling id-langga.699682018-02-21T21:46:02Z http://repository.unair.ac.id/69968/ EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055 AZ191-193 Evaluation G154.9-155.8 Travel and state. Tourism Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang evaluasi pencapaian sasaran program pembangunan Sentra Ikan Bulak dalam upaya pengembangan pariwisata wilayah pesisir Surabaya. Masalah yang mendasari adalah adanya fenomena berkembangnya pariwisata Kenjeran beberapa tahun terakhir dengan adanya tambahan beberapa destinasi pariwisata namun tidak untuk Sentra Ikan Bulak. Penelitian ini menggunakan teori evaluasi dari Finsterbuch dan Motz, menggunakan metode single program before-after. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, dilaksanakan di Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Surabaya serta Sentra Ikan Bulak. informan yang diambil berasal dari pihak dinas, pedagang dan pengunjung di Sentra Ikan Bulak. teknik penentuan informan menggunakan purposive sampling dan accidental sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan verifikasi data selanjutnya dilakukan teknik triangulasi data untuk pemeriksaan keabsahan data. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Surabaya selaku pengelola SIB telah melaksanakan program pembangunan fisik dan non fisik. Dalam pencapaian tujuannya, terdapat beberapa hambatan. Strategi dinas dalam upaya pengembangan pariwisata di SIB juga belum terlaksana secara efektif dan efisien. Jadi, program pembangunan SIB belum berdampak besar terhadap perkembangan pariwisata di wilayah pesisir, khususnya di kawasan wisata Kenjeran. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/69968/1/ABSTRAK_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf text id http://repository.unair.ac.id/69968/2/FULLTEXT_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf text id http://repository.unair.ac.id/69968/3/JURNAL_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055 (2017) EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
topic AZ191-193 Evaluation
G154.9-155.8 Travel and state. Tourism
spellingShingle AZ191-193 Evaluation
G154.9-155.8 Travel and state. Tourism
AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055
EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA
description Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang evaluasi pencapaian sasaran program pembangunan Sentra Ikan Bulak dalam upaya pengembangan pariwisata wilayah pesisir Surabaya. Masalah yang mendasari adalah adanya fenomena berkembangnya pariwisata Kenjeran beberapa tahun terakhir dengan adanya tambahan beberapa destinasi pariwisata namun tidak untuk Sentra Ikan Bulak. Penelitian ini menggunakan teori evaluasi dari Finsterbuch dan Motz, menggunakan metode single program before-after. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, dilaksanakan di Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Surabaya serta Sentra Ikan Bulak. informan yang diambil berasal dari pihak dinas, pedagang dan pengunjung di Sentra Ikan Bulak. teknik penentuan informan menggunakan purposive sampling dan accidental sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan verifikasi data selanjutnya dilakukan teknik triangulasi data untuk pemeriksaan keabsahan data. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Surabaya selaku pengelola SIB telah melaksanakan program pembangunan fisik dan non fisik. Dalam pencapaian tujuannya, terdapat beberapa hambatan. Strategi dinas dalam upaya pengembangan pariwisata di SIB juga belum terlaksana secara efektif dan efisien. Jadi, program pembangunan SIB belum berdampak besar terhadap perkembangan pariwisata di wilayah pesisir, khususnya di kawasan wisata Kenjeran.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055
author_facet AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055
author_sort AVIAN SEPTIANDHANU, 071311133055
title EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA
title_short EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA
title_full EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA
title_fullStr EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA
title_full_unstemmed EVALUASI PENCAPAIAN SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN SENTRA IKAN BULAK (SIB) DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA WILAYAH PESISIR SURABAYA
title_sort evaluasi pencapaian sasaran program pembangunan sentra ikan bulak (sib) dalam upaya pengembangan pariwisata wilayah pesisir surabaya
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/69968/1/ABSTRAK_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf
http://repository.unair.ac.id/69968/2/FULLTEXT_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf
http://repository.unair.ac.id/69968/3/JURNAL_Fis.AN.12%2018%20Sep%20e.pdf
http://repository.unair.ac.id/69968/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149666634235904