KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)

Pada hasil penelitian ini dijelaskan bahwa kelancaran operasional di Housekeeping department dapat terwujud dengan adanya komunikasi yang baik antara Room Attendant dan Front Office. Komunikasi dan koordinasi yang baik diperlukan agar tidak ada hambatan - hambatan yang dapat mengakibatkan terganggun...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/71709/1/FV.PW.%2007-18%20Wir%20k%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/71709/2/FV.PW.%2007-18%20Wir%20k.pdf
http://repository.unair.ac.id/71709/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.71709
record_format dspace
spelling id-langga.717092018-04-08T18:38:52Z http://repository.unair.ac.id/71709/ KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya) MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094 G154.9-155.8 Travel and state. Tourism Pada hasil penelitian ini dijelaskan bahwa kelancaran operasional di Housekeeping department dapat terwujud dengan adanya komunikasi yang baik antara Room Attendant dan Front Office. Komunikasi dan koordinasi yang baik diperlukan agar tidak ada hambatan - hambatan yang dapat mengakibatkan terganggunya operasional dalam mempersiapkan kamar misalnya kamar yang belum ready, yang dapat berpengaruh terhadap kenyamanan dan kepuasan tamu. Pada dasarnya setiap tamu menginginkan segala kebutuhannya dapat terpenuhi sebagai pemberian yang sebanding dengan apa yang telah dibayarkannya. Artotel Surabaya merupakan sebuah perusahaan yang menjual pelayanan menjual kamar serta pelayanan-pelayanan yang sekiranya dibutuhkan oleh tamu atau orang yang menginap. Dalam melayani pembersihan kamar tamu perlu koordinasi yang baik antara housekeeping dengan Front Office. Oleh karena itu dibutuhkan suatu kerja sama antara housekeeping dengan Front Office. Apabila tidak terdapat suatu kerja sama yang baik antara housekeeping dengan Front Office maka menyebabkan tidak adanya kelancaran operasional di dalam hotel yang mengakibatkan keterlambatan pembersihan kamar yang telah dipesan tamu. Sehingga tamu itu melakukan komplain yang dapat mengakibatkan kerugian terhadap hotel. Kerugian yang dimaksud ialah tamu akan merasa tidak nyaman dan tidak kembali lagi kepada hotel. Dengan demikian hotel tidak mendapat pemasukan.Koordinasi kerja memang merupakan suatu keharusan bagi pegawai yang sedang bekerja disuatu perusahaan atau hotel karena sudah ada kontrak kerja dan peraturan yang berlaku. Dengan adanya koordinasi kerja pegawai tidak berkerja secara individu dalam melakukan tugas. Housekeepingmerupakan bagian dari hotel yang berperan penting dalam pembersihan seluruh bagian hotel termasuk kamar hotel. Apabila housekeeping tidak menguasai masalah pelayanan tamu dan berkoordinasi dengan Front Office maka hal ini akan berpengaruh terhadap pelayanan terhadap konsumen. Koordinasi diperlukan dalam setiap jenis pekerjaan karena adakalanya pekerjaan tidak dapat dilakukan seorang diri. Penerapan koordinasi yang sudah berlangsung di Artotel Surabaya tidak terlalu baik, Dari hasil penelitian deskriptif kualitatifini didapatkan bentuk koordinasi antara housekeeping dan front office ialah bentuk koordinasi horizontal. Koordinasi horizontal ialah komunikasi secara mendatar, misalnya komunikasi antara karyawan dengan karyawan dan komunikasi ini sering kali berlangsung tidak formal yang berlainan dengan komunikasi vertikal yang terjadi secara formal. Contoh yang dilakukan bentuk koordinasi horizontal adalah HouseKeeping memberikan pelayana pembersihan kamar tamu yang siat untuk dijual kepada Front Office dan dipromosikan kepada tamu agar tamu yang akan menghuni kamar yang dipesan dapat beristitahat dengan nyaman.bentuk koordinasi housekeeping denggan front office adalah upaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan kamar di artotel Surabaya, tentu bukan sekedar atas dasar keinginan atau komitmen lisan saja, tetapi hal tersebut harus didahului dari proses perencanaan yang benar-benar akurat. Sehingga dapat memberikan kepuasan terhadap tamu dalam masalah pelayanan kamar di artotel Surabaya. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/71709/1/FV.PW.%2007-18%20Wir%20k%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/71709/2/FV.PW.%2007-18%20Wir%20k.pdf MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094 (2017) KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya). Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic G154.9-155.8 Travel and state. Tourism
spellingShingle G154.9-155.8 Travel and state. Tourism
MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094
KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)
description Pada hasil penelitian ini dijelaskan bahwa kelancaran operasional di Housekeeping department dapat terwujud dengan adanya komunikasi yang baik antara Room Attendant dan Front Office. Komunikasi dan koordinasi yang baik diperlukan agar tidak ada hambatan - hambatan yang dapat mengakibatkan terganggunya operasional dalam mempersiapkan kamar misalnya kamar yang belum ready, yang dapat berpengaruh terhadap kenyamanan dan kepuasan tamu. Pada dasarnya setiap tamu menginginkan segala kebutuhannya dapat terpenuhi sebagai pemberian yang sebanding dengan apa yang telah dibayarkannya. Artotel Surabaya merupakan sebuah perusahaan yang menjual pelayanan menjual kamar serta pelayanan-pelayanan yang sekiranya dibutuhkan oleh tamu atau orang yang menginap. Dalam melayani pembersihan kamar tamu perlu koordinasi yang baik antara housekeeping dengan Front Office. Oleh karena itu dibutuhkan suatu kerja sama antara housekeeping dengan Front Office. Apabila tidak terdapat suatu kerja sama yang baik antara housekeeping dengan Front Office maka menyebabkan tidak adanya kelancaran operasional di dalam hotel yang mengakibatkan keterlambatan pembersihan kamar yang telah dipesan tamu. Sehingga tamu itu melakukan komplain yang dapat mengakibatkan kerugian terhadap hotel. Kerugian yang dimaksud ialah tamu akan merasa tidak nyaman dan tidak kembali lagi kepada hotel. Dengan demikian hotel tidak mendapat pemasukan.Koordinasi kerja memang merupakan suatu keharusan bagi pegawai yang sedang bekerja disuatu perusahaan atau hotel karena sudah ada kontrak kerja dan peraturan yang berlaku. Dengan adanya koordinasi kerja pegawai tidak berkerja secara individu dalam melakukan tugas. Housekeepingmerupakan bagian dari hotel yang berperan penting dalam pembersihan seluruh bagian hotel termasuk kamar hotel. Apabila housekeeping tidak menguasai masalah pelayanan tamu dan berkoordinasi dengan Front Office maka hal ini akan berpengaruh terhadap pelayanan terhadap konsumen. Koordinasi diperlukan dalam setiap jenis pekerjaan karena adakalanya pekerjaan tidak dapat dilakukan seorang diri. Penerapan koordinasi yang sudah berlangsung di Artotel Surabaya tidak terlalu baik, Dari hasil penelitian deskriptif kualitatifini didapatkan bentuk koordinasi antara housekeeping dan front office ialah bentuk koordinasi horizontal. Koordinasi horizontal ialah komunikasi secara mendatar, misalnya komunikasi antara karyawan dengan karyawan dan komunikasi ini sering kali berlangsung tidak formal yang berlainan dengan komunikasi vertikal yang terjadi secara formal. Contoh yang dilakukan bentuk koordinasi horizontal adalah HouseKeeping memberikan pelayana pembersihan kamar tamu yang siat untuk dijual kepada Front Office dan dipromosikan kepada tamu agar tamu yang akan menghuni kamar yang dipesan dapat beristitahat dengan nyaman.bentuk koordinasi housekeeping denggan front office adalah upaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan kamar di artotel Surabaya, tentu bukan sekedar atas dasar keinginan atau komitmen lisan saja, tetapi hal tersebut harus didahului dari proses perencanaan yang benar-benar akurat. Sehingga dapat memberikan kepuasan terhadap tamu dalam masalah pelayanan kamar di artotel Surabaya.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094
author_facet MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094
author_sort MOCHAMMAD CHANDRA WIRANATA, 071310213094
title KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)
title_short KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)
title_full KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)
title_fullStr KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)
title_full_unstemmed KOORDINASI ANTARA ROOM ATTENDANT DENGAN FRONT OFFICE DALAM PELAYANAN DI ARTOTEL SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Koordinasi antara Room Attendant dengan Front Office dalam Pelayanan kamar di ARTOTEL Surabaya)
title_sort koordinasi antara room attendant dengan front office dalam pelayanan di artotel surabaya (studi deskriptif tentang koordinasi antara room attendant dengan front office dalam pelayanan kamar di artotel surabaya)
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/71709/1/FV.PW.%2007-18%20Wir%20k%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/71709/2/FV.PW.%2007-18%20Wir%20k.pdf
http://repository.unair.ac.id/71709/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149944669405184