PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN ATAS USAHA JASA PELAKSANAAN KONSTRUKSI BERDASARKAN PP NOMOR 40 TAHUN 2009 PADA PT KERETA API INDONESIA (PERSERO) DAOP 8 SURABAYA

Berdasarkan hasil Praktik Kerja Lapangan dan penyusunan laporan yang dilakukan penulis sehubungan dengan kegiatan perpajakan di PT Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP 8 Surabaya, maka dapat disimpulkan bahwa : 1. Pada pemotongan PPh atas jasa pelaksanaan konstruksi pada PT Kereta Api Indonesia (...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: RILLIAN ANGGRAENI, 151510613043
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2018
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/73252/1/ABSTRAK_FV.A.47%2018%20Ang%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/73252/2/FULLTEXT_FV.A.47%2018%20Ang%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/73252/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Berdasarkan hasil Praktik Kerja Lapangan dan penyusunan laporan yang dilakukan penulis sehubungan dengan kegiatan perpajakan di PT Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP 8 Surabaya, maka dapat disimpulkan bahwa : 1. Pada pemotongan PPh atas jasa pelaksanaan konstruksi pada PT Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP 8 Surabaya sudah sesuai berdasarkan PP Nomor 40 Tahun 2009 2. Mekanisme pemotongan, penyetoran dan pelaporan PPh atas jasa pelaksaan konstruksi pada PT Kereta Api (Persero) DAOP 8 Surabaya telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang berlaku yakni PMK Nomor 187/PMK.03/2008